Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Samai Rekor Pelatih Legendaris Real Madrid, Zinedine Zidane Tak Ingin Sombong

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 17 Desember 2017 | 11:51 WIB
Ekspresi bahagia pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, seusai laga kontra APOEL pada Selasa (21/11/2017)
JACK GUEZ / AFP
Ekspresi bahagia pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane, seusai laga kontra APOEL pada Selasa (21/11/2017)

Keberhasilan Real Madrid menjuarai Piala Dunia Antarklub pada Minggu (17/12/2017) dini hari WIB, menambah torehan trofi yang dimiliki Zinedine Zidane sebagai pelatih.

Total trofi yang telah Zidane persembahkan untuk Real Madrid sebagai pelatih sejak 2016 berjumlah delapan.

Torehan tersebut kini menyamai rekor trofi yang disabet oleh pelatih legendaris Real Madrid, Vicente del Bosque.

Del Bosque kala itu dinilai sebagai pelatih yang sangat apik bagi Real Madrid.

Mengetahui capaiannya menyamai milik Del Bosque, Zidane menganggapi dengan rendah hati.

(Baca juga: Real Madrid Juarai Piala Dunia Antarklub, Zinedine Zidane Buka Suara Soal Masa Depan Cristiano Ronaldo)


Vicente Del Bosque (kiri) berbincang dengan Iker Casillas dalam sesi latihan timnas Spanyol di CT do Caju, Curitiba, Brasil, 14 Juni 2014.(LLUIS GENE/AFP)

"Kami melakukan hal yang sangat penting. Saya rasa raihan saya sangat bagus, saya tidak menyangka akan menyamai Del Bosque," ujar Zidane.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Star, Zidane bahkan menyatakan pada media bahwa para pemain lah yang harus diberi ucapan selamat.

"Anda harus mengucapkan selamat pada mereka karena yang mereka lakukan tidak mudah," ucap Zidane menegaskan.

(Baca juga: Parah! Pasca Ungguli Tottenham Hotspur, Manchester City Masih Saja Cemooh Manchester United)

Setelah kemenangan di Piala Dunia Antarklub, Zidane kini masih memiliki tugas untuk membawa Real Madrid melaju di Liga Spanyol.

"Yang paling saya pikirkan adalah Liga Spanyol, tuntutannya paling banyak," ucap Zidane.

Real Madrid kini masih berada di peringkat empat dalam klasemen dan berjarak delapan poin dari Barcelona.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : dailystar.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X