Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pemain Timnas U-16 Dibatasi Nonton Piala Dunia 2018

By Suci Rahayu - Kamis, 28 Juni 2018 | 10:31 WIB
Pemain Timnas U-16 Indonesia, mengikuti pemusatan latihan di Stadion Jenggolo, Sidoarjo, yang dimulai Kamis (21/6/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Timnas U-16 Indonesia, mengikuti pemusatan latihan di Stadion Jenggolo, Sidoarjo, yang dimulai Kamis (21/6/2018).

Para penggawa Timnas U-16 Indonesia tidak bisa menikmati tayangan langsung pertandingan Piala Dunia 2018 dengan sesuka hati. Ada sebuah aturan ketat yang diterapkan oleh sang pelatih, Fakhri Husaini.

Timnas U-16 Indonesia saat ini sedang menjalani Pemusatan Latihan (TC) di Sidoarjo.

Lantaran agenda TC yang cukup padat, Fakhri membatasi pemain untuk boleh menyaksikan tayangan langsung Piala Dunia 2018.

(Baca Juga: Joachim Loew: Kegagalan Kami Kejutan untuk Publik Jerman)

Fakhri tidak memperbolehkan David Maulana dan kolega menyaksikan tayangan langsung laga Piala Dunia 2018 yang digelar pada dini hari.

Sebab, mereka akan menjalani sesi latihan di pagi hari dan dikhawatirkan berdampak tidak baik kepada pemain.

(Baca Juga: Simak Bobotoh! Ini Info Tiket Persib Bandung Vs PSIS Semarang)

“Kalau nonton Piala Dunia tentu saja saya izinkan, tapi dengan sejumlah catatan. Pemain tidak boleh melihat pertandingan yang digelar di atas pukul 22.00 WIB,” ucap Fakhri.

“Pemain juga tetap bisa melihat pertandingannya karena di hotel kami punya fasilitas yang bagus. Ada fasilitas yang memungkinkan kami bisa melihat tayangan ulang Piala Dunia yang main dini hari,” sambung Fakhri.

Mantan pelatih PKT Bontang tersebut lantas meminta anak asuhnya tidak sekadar melihat setiap laga Piala Dunia 2018.

(Baca Juga: Film Darah Biru Arema 2 Dipuji Dendi Santoso)

Fakhri juga ingin mereka memetik pelajaran-pelajaran yang bisa diterapkan untuk Timnas U-16.

“Ada banyak pelajaran yang bisa kami petik, tapi bukan berarti kami harus mencontoh mereka secara penuh. Kami punya gaya bermain sendiri dan harus pertahankan itu. Mungkin skill dan mentalnya bisa kami contoh,” tandas Fakhri.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X