Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

GBLA Bisa Jadi Markas Persib untuk Liga 1 2018

By Fifi Nofita - Selasa, 13 Februari 2018 | 20:28 WIB
Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat.
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat.

Persib kemungkinan bisa memakai Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) sebagai kandang untuk Liga 1 2018. 

Kemungkinan tersebut tak lepas dari dibatalkannya Stadion GBLA sebagai venue cabang olah raga sepak bola pada Asian Games 2018.

Pembatalan ini disampaikan langsung oleh Ketua Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC), Erick Thohir.

Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung batal digunakan sebagai venue cabang olah raga sepak bola pada Asian Games 2018, hal itu disampaikan langsung oleh Ketua Panitia Penyelenggara Asian Games 2018 (INASGOC), Erick Thohir.

(Baca Juga: Zanetti Akan Hadiri Launching Akademi Persib)

Menurutnya, stadion di Jawa Barat yang akan digunakan untuk sepak bola pada Asian Games 2018 hanyalah Si Jalak Harupat (Kabupaten Bandung), Patriot Candrabhaga (Bekasi), Wibawa Mukti (Cikarang), dan Stadion Pakansari (Kabupaten Bogor).

"Sepak bola di empat (Stadion), Jalak, Patriot, Wibawa Mukti dan satu lagi (Pakansari), jadi gak dipake itu GBLA," kata Erick saat ditemui di Stadion Siliwangi, Kota Bandung, Selasa (13/2/2018).

Batalnya Stadion GBLA menjadi venue sepa bola Asian Games membuat Persib berpeluang besar menggunakan Stadion berkapasitas 38 ribu tempat duduk tersebut sebagai kandangnya di kompetisi Liga 1 2018.


Ketua Umum Inasgoc Erick Thohir berbicara kepada para awak media terkait penyelenggaraan Asian Games, di Kantor Inasgoc, Jakarta, Rabu (17/1/2018).(INASGOC)

"Karena kebetulan Liga indonesia berjalan, mau tidak mau banyak lapangan sepak bola dipakai oleh Liga Indonesia," tutur Erick Thohir.

Pada saat Asian Games, seluruh aktivitas kompetisi sepak bola di Indonesia harus dihentikan sementara agar kegiatan internasional yang berlangsung empat tahun sekali ini berjalan dengan lancar.

"Sudah koordinasi dengan PSSI, diharapkan pada saat Asian Games tidak bergulir (kompetisi), tidak ada pertandingan apa pun sepak bola di Indonesia ketika ada Asian Games," ujarnya.

 

 


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X