Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mario Gomez Berubah Pikiran dan Tetap Izinkan 2 Pemain Persib Ini Bela Timnas Indonesia

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Kamis, 4 Oktober 2018 | 18:05 WIB
  Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, pada sesi latihan tim di Stadion PTIK, Jumat (29/6/2018) menjelang laga Liga 1 melawan Persija Jakarta.
FERNANDO RANDY/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, pada sesi latihan tim di Stadion PTIK, Jumat (29/6/2018) menjelang laga Liga 1 melawan Persija Jakarta.

Persib Bandung akan menjamu Madura United dalam lanjutan Liga 1 2018 pekan ke-24 di Stadion Mandala Jayapura, Papua pada Senin (8/9/2018).

Sebelumnya pelatih Persib Bandung, Mario Gomez, mengatakan kalau dirinya melarang Febri Hariyadi dan Dedi Kusnandar membela timnas Indonesia.

Hal itu karena Persib sedang mengalami krisis pemain karena mendapatkan sanksi dari PSSI.

(Baca Juga: Jelang Hadapi Persib, Manajer Madura United Ucapkan Terimakasih kepada PSSI)

Namun dalam sesi latihan di Stadion Jalak Harupat pada Kamis (4/10/2018) sore, pelatih asal Argentina tersebut berubah pikiran dan tetap mengijinkan Febri dan Dendi ke timnas Indonesia.

Hal itu karena Gomez sangat menghormati Indonesia, dan merelakan mereka berdua untuk tidak membela Persib ketika menghadapi Madura United di Papua.

"Semua pemain di tim akan kami bawa. Tapi Febri dan Dedi mereka akan tetap pergi ke tim nasional karena saya pikir itu lebih baik. Saya respect tim nasional dan saya respect Indonesia jadi dia bisa pergi. Kami meninggalkan mereka (tidak dibawa ke Papua)," ujarnya dilansir BolaSport.com dari Tribun Jatim.

Kemudian untuk Indra Mustafa yang saat ini menjalani pemusatan latihan bersama timnas U-19 Indonesia akan tetap dipanggil memperkuat Persib di Papua.

Wildan Ramdani yang saat ini memperkuat Persib U-19 juga akan diajak oleh Mario Gomez.

(Baca Juga: Ini Identitas 14 Orang Pelaku Insiden Berdarah di GBLA yang Sebabkan Persib Kena Sanksi Berat)

Hal ini untuk memberikan tambahan amunisi pemain, mengingat Persib sedang mengalami krisis.

"Untuk Indra dia tetap pulang (ke Persib) dan Wildan juga akan datang dari tim U-23. Keduanya akan bergabung dan ikut ke Papua," tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah Julen Lopetegui adalah hal yang salah dari @realmadrid pada awal musim ini? #julenlopetegui #realmadrid

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X