Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Punya Duet Raja Gol dan Raja Assist, Ini 3 Alasan Mitra Kukar Masih Terjebak di Papan Tengah Klasemen

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 16 Mei 2018 | 21:51 WIB
Pemain Mitra Kukar berpose menjelang dibulainya laga babak 8 Besar Piala Presiden 2018 melawan Persija Jakarta di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah (04/02/2018) Minggu sore.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Mitra Kukar berpose menjelang dibulainya laga babak 8 Besar Piala Presiden 2018 melawan Persija Jakarta di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah (04/02/2018) Minggu sore.

Mitra Kukar bisa dibilang merupakan tim dengan modal paling oke untuk menjalani Liga 1 Musim 2018.

Pasalnya, 2 pemain mereka sukses mencatatakan diri sebagai raja gol dan raja assist di Liga 1 hingga pekan ke-8.

Fernando Rodriguez sukses menjadi top scorer Liga 1 2018 dengan torehan 9 gol.

Sementara Dedi Hartono menjadi pemain dengan torehan assit terbanyak di Liga 1 dengan 6 assit.

Punya duet super maut, mengapa Mitra Kukar masih berkutat di papan tengah Klasemen Sementara Liga 1?

Berikut Bolasport.com rangkum 3 alasannya:

1. Lawan Berat


Pemain Bali United Stefano Lilipaly mencetak gol ke gawang Mitra Kukar di Stadion Aji Imbut, Tenggarong hari Jumat (11/5/2018)(DOK BALI UNITED)

Mitra kukar harus mengawali musim 2018 dengan menghadapi lawan-lawan yang cukup berat.

Hingga pekan ke-8 Mitra Kukar harus menghadapi Persib, Persebaya, Persipura, Madura United, dan PSM Makassar.

Madura United merupakan tim yang saat ini memuncaki Klasemen Liga 1.

(Baca Juga: Berkaca pada Sejarah, Lionel Messi Punya Target Besar di Piala Dunia 2018)

Sementara PSM dan Persipura menempati posisi kedua dan ketiga.

2. Performa Tidak Konsisten di Laga Tandang


Striker Persipura Jayapura, Marcel Sacramento (kanan), melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Mitra Kukar dalam laga Liga 1 2018 di Stadion Mandala, Sabtu (21/4/2018). ( @LIGA1MATCH/TWITTER )

Performa Mitra kukar terbilang buruk di laga tandang.

Hal ini terbukti dari 4 kekalahan yang dialami Mitra Kukar, hanya 1 yang terjadi di kandang.

Yaitu kala Mitra Kukar kalah 0-1 dari Boreno FC.

Sementara 3 lainnya terjadi di kandang Persib (0-2), Persipura (1-2), dan PSM (1-3).

3. Pertahanan Rapuh


Kiper Mitra Kukar, Gerri Mandagi, saat tampil melawan Madura United pada pekan ketiga Liga 1 2018 di Stadion Gelora Ratu Pamellingan Pamekasan, Jawa Timur, Jumat (28/04/2017) sore.(SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM)

Keberadaan Fernando Rodriguez dan Dedi Hartono membuat Mitra Kukar memiliki catatan gol yang cukup lumayan.

Dengan 13 gol, Mitra Kukar bahkan mampu melampaui Sriwijaya FC, Persebaya, Persib, Persija, dan Persela yang menduduki peringkat 5-9.

(Baca Juga: Puji Skuat Timnas Spanyol, Lionel Messi Sindir Timnas Brasil)

Namun, meski mencetak banyak gol, Mitra Kukar juga kebobolan sama banyaknya.

Kebobolan 13 kali, Mitra Kukar menjadi tim keenam yang paling banyak dibobol lawan di Liga 1.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X