Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pertarungan Singa dan Elang di Piala Dunia 2018

By Willy Kumurur - Senin, 18 Juni 2018 | 01:01 WIB
Striker timnas Inggris, Harry Kane (kanan), bersama pelatih Gareth Southgate dalam sesi latihan di St Georges Park, Burton upon Trent, 9 Juni 2017, menjelang duel Kualifikasi Piala Dunia 2018 vs  Skotlandia.
LAURENCE GRIFFITHS/GETTY IMAGES
Striker timnas Inggris, Harry Kane (kanan), bersama pelatih Gareth Southgate dalam sesi latihan di St Georges Park, Burton upon Trent, 9 Juni 2017, menjelang duel Kualifikasi Piala Dunia 2018 vs Skotlandia.

Dari 4 laga yang diikutinya, Youssef Msakni telah mengemas 3 gol.

"Tunisia tanpa Msakni? Ibarat Argentina tanpa Lionel Messi atau bagaikan Portugal tanpa Cristiano Ronaldo. Dia adalah pemain yang sangat penting," ujar Maaloul.

Pada Piala Dunia 1998 di Perancis, Tunisia berjumpa Inggris pada penyisihan Grup G di Stade de Velodrome. Saat itu The Three Lions Inggris menaklukkan Tunisia 2-0.

Sementara itu, Inggris yang mempunyai liga paling kompetitif di dunia, adalah magnet untuk para seniman bola dunia.

Di Liga Primer Inggris, bintang-bintang dunia dicetak dan dilahirkan. Inggris dianugerahi pemain bertalenta.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskow)

Tetapi, mereka miskin prestasi di level tim nasional. Telah lama Inggris merindukan kembalinya bola ke pangkuan ibu pertiwi.

Inggris adalah tanah air bola, kelahiran, dan tanah tumpah darah sepak bola modern. Terkahir kali mereka meraih Piala Dunia tatkala menjadi tuan rumah di tahun 1966.

Setelah itu, sepak bola seolah menjauh dari “ibunda” nya.

Gelandang elegan Inggris, Fabian Delph, mengatakan, “Kami bisa saja pulang bagai pahlawan, kami ingin membuat negara, keluarga dan teman kami bangga.” 


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X