Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Baru Arsenal Langsung Tancap Gas Buru Pemain Kaya Pengalaman Juventus

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 26 Mei 2018 | 03:21 WIB
 Bek Juventus, Stephan Lichtsteiner (kiri), merayakan kemenangan timnya atas Bologna bersama kiper Gianluigi Buffon, Sabtu (5/5/2018) di Allianz Stadium, Turin.
MARCO BERTORELLO/AFP
Bek Juventus, Stephan Lichtsteiner (kiri), merayakan kemenangan timnya atas Bologna bersama kiper Gianluigi Buffon, Sabtu (5/5/2018) di Allianz Stadium, Turin.

Klub rakasa Liga Inggris, Arsenal, akan berusaha mendaratkan pemain gaek Juventus, Stephan Lichtsteiner, untuk menjadi sosok panutan di skuat The Gunners.

Lichtsteiner bermain untuk Lazio sebelum hijrah ke Juventus pada bursa transfer musim panas 2011.

Sejak saat itu, Liechsteiner sudah tampil 250 kali dan berhasi mengoleksi 14 gol untuk Juve.

(Baca juga: 2 Alasan Mengapa Valencia Mau Tebus Geoffrey Kondogbia dari Inter Milan)

Pemain asal Swiss ini akan mengakhiri kontraknya di Allianz Stadium pada akhir musim ini.

Dilansir BolaSport.com dari BBC, Arsenal akan mencoba menarik Lichtsteiner ke London secara cuma-cuma.

Pelatih anyar The Gunners, Unai Emery, berniat untuk menjadikan Lichtsteiner untuk menambah pengalaman di dalam skuat Arsenal.

(Baca juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)


Unai Emery (kiri) dan pemimpin eksekutif Arsenal, Ivan Gazidis saat konferensi pers pertama di Emirates Stadium, London, pada Kamis (24/5/2018)(Dok/Mirror)

(Baca juga: Jadwal Final Liga Champions 2018 - Real Madrid Vs Liverpool FC)

Selain itu, pemain 34 tahun ini diharapkan akan menjadi sosok panutan bagi Mesut Oezil dkk untuk mengarungi musim 2018-2019.

Sang pemain berhasil merasakan tujuh kali gelar juara Italia di setiap musim dirinya bermain untuk Juventus.

Selain itu Lichtsteiner turut berjasa mendaratkan empat trofi Piala Italia.

Lichtsteiner juga akan bertindak sebagai kapten timnas Swiss dalam Piala Dunia 2018 di Rusia.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : bbc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X