Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Piala Indonesia, Ismed Sofyan Bicara soal Ivan Kolev di Persija

By Estu Santoso - Selasa, 22 Januari 2019 | 13:25 WIB
Pelatih Persija, Ivan Venkov Kolev.
Persija.id
Pelatih Persija, Ivan Venkov Kolev.

 

BOLASPORT.COM – Adaptasi terkait transisi dari pelatih lama ke yang baru pastinya dibutuhkan oleh setiap pemain dan bersama Ivan Kolev, bek senior Persija, Ismed Sofyan bersuara.

Kapten Persija Jakarta, Ismed Sofyan bicara soal adaptasi pada masa transisi timnya dengan Ivan Kolev sebagai arsitek anyar skuat Macan Kemayoran.

Musim 2019, Persija menunjuk Ivan Kolev untuk menjadi suksesor Stefano Cugurra.

Baca Juga : Ini Daftar 24 Pemain Persija Jakarta untuk Liga Champions Asia 2019

Menurut Ismed, kedua pelatih ini, baik Stefano Cugurra maupun Ivan Kolev jelas memiliki perbedaan.

Diakui pemain kelahiran Aceh, dua pelatih ini tidak boleh disamakan mengingat karakter mereka pasti berbeda.

Baca Juga : Jelang Laga Piala Indonesia, Ada Kabar Gembira dari Persib Bandung

Untuk itu, Ismed menilai perubahan ini memang membutuhkan adaptasi dari awal lagi.

Namun, dia meyakini Persija akan cepat melewatkan transisi ini.

”Saat ini karakter Persija berbeda karena kehadiran pemain baru maupun pelatih baru,” kata Ismed, seperti yang dikutip BolaSport.com dari laman klub Ibu Kota Indonesia ini.

Baca Juga : Gabung Klub Liga Super Malaysia, Eks Partner Fernando Torres Siap Bersinar

”Kami harus adaptasi dari awal lagi. Itu berlaku untuk taktik, lalu metode latihan, yang semua pasti berbeda,” ujarnya seusai latihan Persija, Senin (21/1/2019).

Ismed mengatakan, dia dan koleganya di Persija pasti butuh adaptasi lagi.

Baca Juga : Resmi, Sergio Aguero Teruskan Karier di Liga Malaysia pada 2019

”Sekali lagi, karakter yang dulu tidak dihilangkan begitu saja, tetapi kami juga harus beradaptasi dengan yang baru,” tutur Ismed.

Ujian perdana Persija bersama Ivan Kolev melawan klub Liga 3 asal Batam, 757 Kepri Jaya.

Baca Juga : Widodo Cahyono Putro Punya Misi Khusus Bersama Persita di Liga 2 2019

Laga ini adalah partai leg pertama 32 besar Piala Indonesia 2018 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Rabu (23/1/2019).

Laga ini terlaksana setelah Persija lebih dari sepekan ditangani Ivan Venkov Kolev asal Bulgaria.

Baca Juga : Persita Tantang Arema FC di Piala Indonesia 2018 Tanpa Pelatih Kepala

Baca Juga : Sebelum Widodo Cahyono Putro ke Spanyol, Persita Bungkam Juara Liga 1

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Gaji Mahal Gonzalo Higuain di AC Milan. . FLOP? #acmilan #irossoneri #milan #gonzalo #higuain #gonzalohiguain

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Estu Santoso
Sumber : persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X