Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih PSIS Semarang Ungkap Kunci Sukses Kandaskan Kalteng Putra

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Minggu, 10 Maret 2019 | 22:13 WIB
Dua tanda V dari tangan pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra seusai timnya menumbangkan Persipura pad
TRIBUN JATENG/HERMAWAN HANDAKA
Dua tanda V dari tangan pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra seusai timnya menumbangkan Persipura pad

BOLASPORT.COM - PSIS Semarang menang tipis 1-0 atas Kalteng Putra pada laga kedua Grup C Piala Presiden 2019 di Stadion Moch Soebroto, Magelang, Minggu (10/3/2019) malam.

Kemenangan dramatis itu membuat PSIS Semarang membuka peluang lolos ke babak 8 besar Piala Presiden 2019.

Baca Juga : Karena Hal Ini, PSS Sleman Kemungkinan Bakal Cari Gelandang Asing Lagi

Gol tunggal PSIS yang bersarang ke gawang Kalteng Putra berhasil dicetak oleh Heru Setyawan pada menit ke-90.

Pelatih PSIS Semarang, Jafri Sastra, sangat mengapresiasi kerja keras para pemain.

Mantan pelatih Persis Solo itu mengungkapkan kunci kemenangan PSIS atas Kalteng Putra.

Jafri mengatakan kalau timnya berhasil menang karena para pemain mau belajar dari kekalahan pada laga sebelumnya kontra Persipura Jayapura.

"Dua pertandingan ini sudah memberikan banyak pelajaran kepada kami," ucap Jafri.

"Pemain terus belajar di Piala Presiden ini dan kekurangan tim harus segera dibenahi apalagi melakoni laga penentu nanti," tambahnya.

Pada laga kontra Kalteng Putra, kiper PSIS, Joko Ribowo, juga menjadi sorotan.

Penjaga gawang berusia 29 tahun itu terlihat beberapa kali melakukan penyelamatan gemilang dari gempuran Kalteng Putra.

Jafri Sastra tak segan-segan melayangkan pujian kepada Joko Ribowo dan kawan-kawan.

"Selamat untuk Joko Ribowo dan kawan-kawan bisa bermain baik dari kemarin," tuturnya.

Baca Juga : Susah Payah Raih Kemenangan, Bos PSIS Semarang Bicara Soal Nasib di Piala Presiden

Tim berjulukan Mahesa Jenar masih akan menghadapi satu laga penentu kontra PSM Makassar pada Sabtu (16/3/2019) mendatang.

Dalam laga tersebut, PSIS tinggal menunggu hasil antara Kalteng Putra kontra Persipura.

Bila Kalteng Putra kalah atau seri, maka PSIS wajib meraih kemenangan untuk lolos ke babak berikutnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalian setuju? . #solskjaer #manchesterunited

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X