Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terungkap, Klub Idola Masa Kecil Krysztof Piatek adalah Arsenal

By Henrikus Ezra Rahardi - Kamis, 14 Maret 2019 | 17:14 WIB
Penyerang AC Milan, Krzysztof Piatek, saat tampil dalam laga kontra Lazio dalam babak semifinal Coppa Italia di Stadion Olimpico, 26 Februari 2019.
TWITTER.COM/ACMILAN
Penyerang AC Milan, Krzysztof Piatek, saat tampil dalam laga kontra Lazio dalam babak semifinal Coppa Italia di Stadion Olimpico, 26 Februari 2019.

BOLASPORT.COM - Penyerang AC Milan, Krysztof Piatek mengungkapkan bahwa dirinya merupakan pendukung klub Inggris, Arsenal, sejak anak-anak.

Penyerang AC Milan, Krysztof Piatek mengungkapkan bahwa dirinya merupakan fan Arsenal.

Hal itu terungkap saat dirinya melakukan sesi tanya jawab dengan anak-anak di Tuttosport, dilansir oleh BolaSport.com.

Saat ditanya klub mana yang digemarinya saat anak-anak, Piatek menjawab, "Saat saya masih anak-anak, saya adalah fan Arsenal."

Usut punya usut, selain menggemari klub berjuluk The Gunners tersebut, Piatek juga mempunyai tiga idola di sana.

Baca Juga : Jangan Bandingkan Juventus dengan Inter Milan yang Raih Treble Winners

Baca Juga : Musim Depan, Arsenal Punya Kesempatan 'Culik' Suso dari AC Milan

Penyerang asal Polandia tersebut menjadikan sosok Thierry Henry dan Dennis Bergkamp sebagai panutan dalam bermain sepak bola.

Selain itu, Piatek juga mengidolakan pelatih legendaris Arsenal, Arsene Wenger.

"Saya menyukai gaya Wenger dalam melatih, selain itu juga mengidolakan pemain seperti Thierry Henry dan Dennis Bergkamp," tutur Piatek.

Baca Juga : AC Milan Pertimbangkan Dua Kondisi Sebelum Datangkan Bek Muda Prancis

Krysztof Piatek didatangkan AC Milan dari Genoa dengan mahar 35 juta euro pada Januari 2019.

Bersama Rossoneri, pemain berusia 22 tahun tersebut berhasil mengemas enam gol dari tujuh penampilan.

Performa Piatek bakal kembali diandalkan AC Milan saat melawan Inter Milan dalam laga bertajuk Derby Della Madonina di pekan ke-27 Liga Italia, Senin (18/3/2019).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Apakah Liverpool mampu mengalahkan Bayern Muenchen di Allianz Arena? #liverpool #muenchen #bayernmunich #ucl #championsleague

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Tuttosport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X