Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Duet Chan/Goh Masih Menaruh Minat Besar pada Piala Sudirman 2019

By Nestri Yuniardi - Rabu, 24 April 2019 | 13:52 WIB
Pasangan ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying.
BWF BADMINTON
Pasangan ganda campuran Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying.

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda campuran senior Malaysia, Chan Peng Soon/Goh Liu Ying, masih menaruh minat besar pada Piala Sudirman 2019.

Duet Chan/Goh berharap Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia (Badminton Association of Malaysia/BAM) mengatur kandidat skuat Malaysia pada Piala Sudirman 2019 secara adil.

Nomor ganda campuran memang menjadi kunci utama pada perhelatan Piala Sudirman.

Baca Juga : Jelang Piala Sudirman 2019, Pelatih Malaysia Utamakan Aspek Psikis

Tingginya persaingan ganda campuran Malaysia disinyalir menjadi benang merah utama yang disoroti oleh pasangan berperingkat kelima dunia itu.

Apalagi, Chan/Goh saat ini tidak lagi menjadi bagian dari BAM lantaran memutuskan untuk berkarier secara independen.

Selain itu, dua ganda campuran Malaysia lain, yakni Goh Soon Huat/Lai Shevon Jemie dan Tan Kian Meng/Lai Pei Jing, tengah mengalami tren positif.

Hal ini tentu bisa menjadi ancaman bagi Chan/Goh dalam memperebutkan slot pada skuat Negeri Jiran di Piala Sudirman 2019.

Baca Juga : Misbun Sidek Tak Paksa Lee Chong Wei Tampil di Piala Sudirman 2019


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Stadium Astro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X