Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Starting XI Barcelona Vs Getafe - Kekalahan Barca Wujudkan Mimpi Tamu

By Ahmad Tsalis - Minggu, 12 Mei 2019 | 22:51 WIB
Megabintang Barcelona, Lionel Messi (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Liverpool dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions di Stadion Camp Nou, Rabu (1/5/2019).
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Megabintang Barcelona, Lionel Messi (kanan), merayakan gol yang dicetak ke gawang Liverpool dalam laga leg pertama semifinal Liga Champions di Stadion Camp Nou, Rabu (1/5/2019).

BOLASPORT.COM - Barcelona akan melakoni pekan ke-37 Liga Spanyol menghadapi Getafe di Stadion Camp Nou, Minggu (12/5/2019) mulai pukul 23.30 malam WIB.

Barcelona sudah tak memiliki target apa pun kala jumpa Getafe pada jornada ke-37 Liga Spanyol 2018-2019.

Pasalnya, gelar juara La Liga sudah dikunci Barcelona pada pekan ke-35 lalu.

Namun, tiga poin penting buat sang tim tamu, Getafe, yang berhasrat mentas di Liga Champions musim depan.

Baca Juga : Sang Striker Diincar Barcelona, Arsenal Langsung Pasang Pagar

Getafe sekarang memang sudah berada di peringkat empat alias jatah terakhir tiket Liga Champions buat La Liga, dengan koleksi 58 poin.

Namun, posisi tim asal Kota Madrid ini masih belum aman dari kejaran.

Skuat gemblengan Jose Bordalas bisa saja tersalip oleh rival Valencia (55 poin) dan Sevilla (55) yang secara berurutan menguntit dari bawah.

Andai mampu mengalahkan Barcelona, Getafe akan selangkah lebih dekat mewujudkan mimpi bermain di Liga Champions musim depan.

Baca Juga : Pemain Buangan Barcelona Tersiksa Dipanggil The Next Messi

Berikut ini susunan pemain Barcelona vs Getafe:

Barcelona (4-3-3): 13-Jasper Cillessen; 20- Sergi Roberto, 3-Gerrard Pique, 23-Samuel Umtiti, 18-Jordi Alba; 4-Ivan Rakitic, 5-Sergio Busquets, 22-Arturo Vidal; 7-Philippe Coutinho, 10-Lionel Messi, 14-Malcom.

Pelatih: Ernesto Valverde

Getafe (4-4-2): 13-David Soria; 22-Damian Suarez, 2-Dakonam Ortega, 6-Leandro Cabrera, 17-Mathias Olivera; 24-Dimitri Foulquier, 17-Mathias Olivera, 18-Mauro Arambarri, 10-Gaku Shibasaki; 9-Angel Luis, 19-Jorge Molina

Pelatih: Jose Bordalas

Wasit: Jose Gonzalez


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : laliga.es/en

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X