Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Tampil Impresif Saat Kualifikasi, Jack Miller Siap Bersaing di Le Mans

By Agung Kurniawan - Minggu, 19 Mei 2019 | 15:45 WIB
Pembalap Pramac Racing, Jack Miller melakukan selebrasi usai tampil memukau pada babak kualifikasi MotoGP Prancis 2019, Sabtu (18/5/2019)
DOK. PRAMAC RACING
Pembalap Pramac Racing, Jack Miller melakukan selebrasi usai tampil memukau pada babak kualifikasi MotoGP Prancis 2019, Sabtu (18/5/2019)

BOLASPORT.COM - Pembalap tim Pramac Racing, Jack Miller, tengah bergembira dengan performa impresifnya pada babak kualifikasi MotoGP Prancis 2019.

Pembalap berjulukan Jackass tersebut kembali tampil cemerlang pada sesi kualifikasi, Sabtu (18/5/2019).

Jack Miller tampil optimal dengan menorehkan waktu putaran tercepatnya yakni 1 menit 41, 366 detik.

Dengan hasil gemilang tersebut, Miller akan memulai balapan di Sirkuit Le Mans tersebut dari urutan ketiga.

Baca Juga : Mental Arema FC Goyah Seusai Takluk dari PSS Sleman di Liga 1 2019

Pembalap asal Australia tersebut sangat puas dengan kinerja motornya yang mampu menunjukkan sisi kompetitifnya pada sesi itu.

Kendati pada saat babak kualifikasi dua (Q2), Jack Miller terjatuh pada tikungan 3.

"Saya sangat senang dengan hal-hal yang terjadi pada hari ini dengan motor kami yang sangat kopetitif dan kami telah bekerja dengan baik pula," ucap Miller dilansir BolaSport.com dari laman resmi tim Pramac Racing.

"Saya hanya kecewa karena saya mengalami insiden terjatuh pada sesi Q2. Namun, saya sudah berusaha dengan keras," ujar Miller.

Menanggapi kondisi lintasan Sirkuit Le Mans yang kurang bersahabat akibat diguyur hujan, pembalap berusia berusia 24 tahun tersebut optimistis siap bersaing dan mampu melaju kencang di tengah lintasan basah sekalipun.

"Kami cukup cepat dan saya juga yakin mampu bersaing dalam segala kondisi," kata Jack Miller mengakhiri.

Dengan mengamankan posisi start ketiga pada MotoGP Prancis 2019, Jack Miller berpeluang untuk meraih podium keduanya bersama tim Pramac Racing.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X