Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hadiah bagi AS Roma Usai Kalahkan Real Madrid, Dapat Pohon Bonsai

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Senin, 12 Agustus 2019 | 10:41 WIB
Selebrasi pemain AS Roma setelah mencetak gol ke gawang Real Madrid pada pertandingan persahabatan di Stadion Olimpico, 11 Agustus 2019.
TWITTER.COM/ASROMAEN
Selebrasi pemain AS Roma setelah mencetak gol ke gawang Real Madrid pada pertandingan persahabatan di Stadion Olimpico, 11 Agustus 2019.

Baca Juga: Cetak Tiga Gol di Laga Perdana, Sterling Berpeluang Raih Sepatu Emas

Real Madrid kembali unggul. Tak sampai lima menit, tandukan Casemiro memanfaatkan umpan lambung Marcelo sanggup membuat gawang AS Roma kembali bergetar.

Namun AS Roma kembali bangkit. Mereka tak butuh waktu sampai semenit untuk kembali membobol gawang Los Blancos lewat sepakan Edin Dzeko.

Namun hujan gol yang tercipta pada paruh pertama tidak terulang pada 45 menit sesudahnya. Meski kedua tim saling serang, tidak ada gol yang tercipta.

Pertandingan pun dilanjutkan dengan babak penalti. Empat eskekutor pertama tim sama-sama sukses menjebol gawang dengan mulus.

Baca Juga: Liga Inggris MadLad - Melihat Pep yang Perfeksionis dari Rambutnya

Drama baru terjadi dengan penendang kelima. Marcelo, yang menyumbang satu gol dan satu assist pada waktu normal, justru gagal menyelamatkan timnya.

Sepakan keras Marcelo memang menipu kiper AS Roma, namun membentur mistar sehingga malah memantul menjauh dari gawang.

Adapun pertandingan persahabatan AS Roma dan Real Madrid ini memiliki tajuk Mabel Green Cup. Sesuai namanya, laga itu digelar sebagai ajang promosi untuk melestarikan alam.

Wujud trofinya pun tidak jauh-jauh dari kesan hijau. Jika biasanya trofi berbentuk piala atau cakram, maka pemenang Mabel Green Cup mendapat trofi berupa pohon bonsai.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X