Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Arema FC Vs Persija - Sudirman Anggap Laga Kontra Singo Edan Penting

By Bayu Chandra - Rabu, 20 November 2019 | 19:45 WIB
Caretaker Persija Jakarta, Sudirman
Media Persija
Caretaker Persija Jakarta, Sudirman

BOLASPORT.COM - Asisten pelatih Persija Jakarta, Sudirman, mengatakan laga melawan Arema FC cukup penting bagi timnya.

Persija Jakarta dijadwalkan  menghadapi Arema FC pada pekan ke-28 Liga 1 2019 di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang, Sabtu (23/11/2019).

Modal berharga dimiliki Persija Jakarta menjelang laga melawan Arema FC karena tim kebanggaan warga Jakarta tersebut sebelumnya menang telak 4-2 atas Borneo FC.

Tentu saja, Persija Jakarta bertekad meneruskan tren positif pada Liga 1 2019 ketika melawan Arema FC.

Sebagai persiapan menghadapi Arema FC, Persija Jakarta, melakukan latihan intensif.

Baca Juga: Marko Simic Diisukan Pindah, Bos Persija Jakarta Yakin Tentang Hal Ini

Latihan di pusatkan di Lapangan PS AU TNI AU, Halim Perdanakusuma, Jakarta, Selasa (19/11/2019).

Dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub, Rabu (20/11/2019) sesi latihan digelar dalam persiapan menghadapi Arema FC yang merupakan laga bigmatch Liga 1 2019.

Asisten pelatih Persija Jakarta, Sudirman, menjelaskan laga melawan Arema FC sangat penting bagi timnya.

"Kami ada rest tiga hari. Hari ini pertama latihan. Tadi pagi gym lanjut sore latihan. Dilihat fisik pemain mereka fresh, segar bugar tidak ada cedera," kata Sudirman.

"Tinggal laga melawan Arema saya pikir pemain siap ikuti instruksi," ucap Sudirman.

Baca Juga: Yakin Lolos Degradasi, Ini Target Persija Jakarta Selanjutnya

Sudirman menargetkan, Persija Jakarta dapat kembali meraih poin atas Arema FC sebab menurutnya, laga melawan tim Singo Edan cukup penting.

"Sekali lagi ini penting bagi kami mengingat poin sekarang belum bisa membuat kami berleha-leha. Jadi harus berusaha memenangkan setiap laga," ucap Sudirman.

"Menang di Malang mental akan lebih termotivasi apalagi habis itu lawan Persipura Jayapura di kandang. Jadi modal penting untuk raih hasil maksimal," kata Sudirman.

Sampai pekan ke-28 Liga 1 2019, Persija Jakarta berhasil menempati posisi ke-12 klasemen sementara Liga 1 2019 dengan 34 poin.

Adapun Arema FC masih berada pada posisi kelima klasemen dengan 41 poin.1

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut adalah klasemen akhir MotoGP 2019. . #motogp #motogp2019

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : persija.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X