Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Indonesia Masters 2020 - Ketika Dukungan Istora Senayan Hanya untuk Fajar/Rian

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 18 Januari 2020 | 13:15 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, berpose seusai menjalani konferensi pers pertandingan perempat final Indonesia Masters 2020.
DIYA FARIDA PURNAWANGSUNI/BOLASPORT.COM
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, berpose seusai menjalani konferensi pers pertandingan perempat final Indonesia Masters 2020.

"Jadi rasanya benar-benar 'wah ternyata beliau bela-belain datang ke sini', ya menambah motivasi juga dukungan dari orang tua," kata Fajar lagi.

Senada dengan sang rekan, Rian juga mengaku merinding dan terharu saat mendengar namanya dan Fajar diteriakkan satu Istora.

Meski merasa tegang bukan kepalang, Rian tetap berusah untuk bermain tenang dan fokus.

Baca Juga: Indonesia Masters 2020 - Marcus/Kevin Tak Punya Analisis Khusus ke Lawan

"Rasanya tuh tegang, terharu, dan senang juga, tetapi ya kami coba bermain lebih tenang saja," ucap dia.

"Pas diteriakin seperti itu, kami nggak boleh terlalu menggebu-gebu juga, nanti malah jadi bumerang."

"Coba untuk sabar karena ini masih belum game (selesai). Jadi mainnya tetap sabar dan berusaha cari poin terus," kata Rian menambahkan.

Berbekal kemenangan atas Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen, Fajar/Rian kini selangkah lebih dekat ke podium kampiun.

Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, saat bertanding melawan Lee Yang/Wang Chi-Lin pada perempat final Indonesia Masters 2020.
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Indonesia, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, saat bertanding melawan Lee Yang/Wang Chi-Lin pada perempat final Indonesia Masters 2020.

Pada babak semifinal, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto akan menjalani derbi Merah Putih kontra senior mereka, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X