Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Starting XI Juventus Vs Brescia - Tanpa Cristiano, Sarri Bentuk Trio Baru

By Bagas Reza Murti - Minggu, 16 Februari 2020 | 20:18 WIB
Pemain Juventus, Federico Bernardeschi, Cristiano Ronaldo, Paulo Dybala, dan Juan Cuadrado.
TWITTER.COM/JUVENTUSFCEN
Pemain Juventus, Federico Bernardeschi, Cristiano Ronaldo, Paulo Dybala, dan Juan Cuadrado.

BOLASPORT.COM - Juventus akan menghadapi Brescia pada giornata ke-24 Liga Italia di Allianz Stadium, Minggu (16/2/2020).

Juventus tampil tanpa Cristiano Ronaldo pada laga ini.

Maurizio Sarri menurunkan trio lini depan Paulo Dybala, Gonzalo Higuain dan Juan Cuadrado.

Menarik melihat racikan Maurizio Sarri dalam laga kontra Brescia kali ini yang tanpa Cristiano.

Mengeluarkan Ronaldo dari skuat saat ini adalah sesuatu yang mengherankan karena Juventus justru sedang mengalami ketergantungan pada sang megabintang.

Baca Juga: Kejuaraan Beregu Asia 2020 - Jonatan Christie Akui Kurang Percaya Diri

Ronaldo mencetak 20 gol dari total 44 yang dibukukan Juventus di Liga Italia.

Kapten timnas Portugal itu juga sedang dalam rentetan selalu mencetak gol dalam 10 penampilan terakhir di Serie A.

Tampaknya, Sarri ingin mengistirahatkan Ronaldo demi persiapan babak 16 besar Liga Champions lawan Lyon yang digelar pada 27 Ferbruari mendatang.

Sementara itu, Aaron Ramsey akan menggalang lini tengah bersama Adrien Rabiot dan Rodrigo Bentancur.

Baca Juga: Inter Milan Minta Griezmann Jadi Tumbal Transfer Lautaro Martinez

Blaise Matuidi, Matthijs de Ligt dan Miralem Pjanic juga diberikan waktu istirahat oleh Sarri.

Tim tamu, Brescia mengandalkan Mario Balotelli di lini depan.

Mereka juga tampil tanpa Sadro Tonali yang mengalami cedera.

Susunan Pemain

Juventus (4-3-3): 1-Wojciech Szczesny; 13-Danilo, 24-Daniele Rugani, 19-Leonardo Bouncci, 12-Alex Sandro; 30-Rodrigo Bentancur, 25-Adrien Rabiot, 8-Aaron Ramsey; 16-Juan Cuadrado, 10-Paulo Dybala, 21-Gonzalo Higuain

Pelatih: Maurizio Sarri

Brescia (4-3-1-2): 22-Enrico Alfonso; 2-Stefano Sabelli, 3-Ales Mateju, 14-Jhon Cancellor, 26-Bruno Martella; 27-Daniele Dessena, 25-Dimtri Bissoli, 31-Birkir Bjarmason; 8-Jaromir Zmrhal; 18-Florian Aye, 45-Mario Balotelli

Pelatih: Diego Lopez

Wasit: Daniele Chiffi


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Legaseriea.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X