Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kembalinya Cristiano Ronaldo ke Real Madrid Takkan Jadi Kejutan Besar

By Rebiyyah Salasah - Jumat, 10 April 2020 | 08:45 WIB
Penyerang Juventus, Cristiano Ronaldo, saat sedang merayakan gol ke gawang tim lawan.
MIRROR.CO.UK
Penyerang Juventus, Cristiano Ronaldo, saat sedang merayakan gol ke gawang tim lawan.

BOLASPORT.COM - Kembalinya megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, ke Real Madrid takkan menjadi kejutan besar. Hal itu disampaikan rekan setim CR7 di timnas Portugal, Jose Fonte.

Cristiano Ronaldo mengalami sembilan tahun sarat trofi saat membela Real Madrid sebelum akhirnya hijrah ke Juventus pada 2018.

Cristiano Ronaldo menghadapi tantangan baru di Italia setelah mendominasi di Inggris bersama Manchester United dan memecahkan banyak rekor di Spanyol untuk Real Madrid.

Baca Juga: Tak Ada yang Selamat, Harga Pemain Anjlok Gara-gara COVID-19, Cristiano Ronaldo Lebih Murah dari Bek

Sementara CR7 terus mencetak gol di Juventus, rekan setimnya di timnas Portugal Jose Fonte, percaya bahwa kembalinya Ronaldo ke ibu kota Spanyol merupakan hal yang mudah ditebak.

"Saya tahu dia mencintai Madrid, itu sudah pasti," kata Fonte, dilansir BolaSport.com dari Daily Mail.

"Jelas bahwa dia mencintai klub itu, salah satu klub terbesar di dunia."

"Dia meninggalkan banyak hal, banyak teman di sana dan dia selalu membiarkan pintu terbuka."

"Jadi, saya takkan terkejut jika dia kembali ke Madrid."

Ronaldo memiliki dua tahun tersisa pada kontraknya saat ini di Juventus.

Baca Juga: Kisah Duet Maut Ronaldo dan Christian Vieri di Inter, antara Impian dan Penyesalan

Namun, laporan baru-baru ini menunjukkan bahwa Ronaldo bisa pindah lebih cepat dari itu.

Nyonya Tua bisa membiarkan peraih lima kali Ballon d'Or itu pergi hanya dengan harga 50 juta pounds (986 miliar rupiah).

Akibat wabah virus corona, Juve yang mengalami krisis finansial dilaporkan menimbang penjualan megabintang mereka.

Ronaldo adalah pemain dengan bayaran tertinggi di Liga Italia, dengan kontraknya menghasilkan 27,5 juta pounds (542 miliar rupiah) per musim.

Baca Juga: Legenda Juventus: Cristiano Ronaldo Arsiteknya, Pemain Lain adalah Kuli Dalam Tim

Namun, ia telah menerima potongan upah dan akan kehilangan 10 juta pounds dalam beberapa bulan mendatang.

Juve dikabarkan takkan mampu membayar gaji pemain tanpa memperbarui kontrak dan merestrukturisasi pembayaran di masa depan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mengingat kembali, musim terbaik Thierry Henry di tahun 2002/2003. #thierryhenry #Arsenal #ligainggris #Bolastylo #Superballid #Gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Daily Mail

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X