Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Wildansyah Tekuni Olahraga Lain di Saat Kompetisi Sepak Bola Berhenti

By Faizal Rizki Pratama - Jumat, 10 April 2020 | 22:30 WIB
Ilustrasi berita Liga 1 2020.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga 1 2020.

BOLASPORT.COM - Pemain bertahan Borneo FC, Wildansyah, memilih olahraga panahan untuk mengisi aktivitasnya selama tidak ada kompetisi sepak bola.

Wildansyah sudah menekuni olahraga panahan sejak dirinya masih membela Persib Bandung pada 2017.

Di kota Bandung pula Wildansyah berkenalan dengan olahraga panahan.

"Saya belajar olahraga panahan tahun 2017, saya ikut salah satu klub panahan di Bandung," kata Wildansyah seperti dikutip Bolasport.com dari Antara.

Panahan yang juga termasuk dalam olahraga yang dipertandingkan dalam Olimpiade ini memang digemari banyak orang.

Baca Juga: Suchao Nutnum: Sorak-sorai Bobotoh Persib Masih Terngiang di Telingaku

Namun, ada satu alasan menarik yang diungkapkan Wildansyah terkait kegemaran barunya tersebut.

"Kenapa saya memilih panahan? Karena olahraga ini menjadi salah satu yang disunnahkan Rasul, Nabi Muhammad SAW. Lalu, panahan ini mengajarkan kita untuk fokus dan konsentrasi yang tinggi," kata dia.

Sudah tentu Wildansyah menjadikan panahan sebagai olahraga kedua selain sepak bola.

Ternyata banyak manfaat yang dapat diambil dari olahraga panahan.

Baca Juga: Cari Tukang Cukur Rambut di Tengah COVID-19, Kiper Madura United ini Punya Solusi

Selain yang disebutkan oleh Wildansyah, olahraga panahan ini juga bermanfaat untuk melatih kesabaran dan konsentrasi, melatih koordinasi dan kecepatan serta meningkatkan kepercayaan diri.

Adapun memanah juga sangat bagus untuk melatih kekuatan fisik, utamanya adalah otot lengan, otot bahu, dan otot dada.

Selain menghabiskan waktu untuk memanah dan menjaga kondisi kebugaran fisik, Wildansyah kerap menemani sang buah hati untuk belajar di rumah maupun di sekolah.

"Kegiatan selama kompetisi dihentikan selain latihan sendiri menjaga kondisi, waktu bersama keluarga makin bertambah. Saya ditugaskan mendampingi anak-anak saya belajar." tukas Wildansyah.

Baca Juga: Bali United Donasikan Ratusan Ribu APD untuk Tenaga Medis di Bali


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Antara

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X