Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pukulan Manny Pacquiao Disebut Lebih Kuat daripada Mike Tyson, Ini Faktanya!

By Fauzi Handoko Arif - Jumat, 29 Mei 2020 | 07:00 WIB
Petinju legendaris, Manny Pacquiao.
twitter.com/mpacquiaonews
Petinju legendaris, Manny Pacquiao.

BOLASPORT.COM - Pelatih tinju, Freddie Roach, mengklaim pukulan Manny Pacquiao lebih mematikan daripada punya Mike Tyson.

Kesuksesan Manny Pacquiao sebagai petinju tak bisa dilepaskan oleh tangan dingin Freddie Roach.

Dibawah bimbingan pelatih berusia 60 tahun itu, Manny Pacquiao berhasil menjadi salah satu petinju top dunia.

Selain sering menorehkan kemenangan, petinju berjuluk The Pac Man itu mempunyai gaya bertarung unik.

Baca Juga: Comeback GP F1 Belanda Resmi Dimundurkan ke Tahun 2021

Dia kerap mengandalkan kecepatannya untuk melancarkan pukulan kombinasi dalam menghabisi setiap lawan-lawannya.

Mengetahui anak didiknya mampu menunjukkan keganasannya di atas ring, Roach pun memuji Pacquiao.

Roach bahkan menilai Pacquiao memiliki tiga kelebihan dalam bogem mentahnya.

Berbicara kepada FightHype, Pacquiao disebut Roach memiliki kekuatan, kecepatan, dan explosion (ledakan).

Baca Juga: Tuah Gigit Kuping Holyfield, Mike Tyson Jadi Orang Paling Dibenci di Bumi

Saat ditanya tentang perbandingan pukulan milik Mike Tyson, pria kelahiran Massachusetts, AS, tak segan menyebut pukulan Pacquiao lebih kuat.

"Seluruh tubuh saya menjadi mati rasa. Kekuatan, kecepatan, dan ledakan jauh lebih besar dari sekadar kekuatan padat," kata Roach dilansir BolaSport.com dari Sport Bible.

"Manny (Pacquiao) adalah salah satu dari sedikit orang yang memiliki keduanya," katanya menambahkan

Perihal klaim tersebut, BolaSport.com mencoba mencari data mengenai riwayat pertarungan Pacquiao dan Tyson untuk dibuat perbandingan.

Baca Juga: Justin Gaethje Bongkar Cara Atasi Jurus Khabib Nurmagomedov

Sejarah mencatat menurut Boxrec, Pacquiao lebih banyak mencatat kemenangan daripada Tyson.

Hal tersebut karena Pacquiao lebih sering bertarung dibandingkan Tyson.

Untuk mengetahui tentang perbandingan pemilik pukulan terkuat, catatan menang secara knockout (KO) variabel penelitian.

Adapun dalam hal ini, Tyson mempunyai catatan menang KO sebanyak 44 kali dari 50 kemenangan.

Sementara Pacquiao berhasil meraih 39 kali menang secara KO dari total 62 memperoleh hasil positifnya.

Baca Juga: China dan Hong Kong Dapat Poin dari Kejuaraan Beregu Asia 2021, Hafiz/Gloria Harus Pertahankan Posisi

 


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : sportbible.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X