Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mulai dari Presiden UFC sampai Conor McGregor, Dunia MMA Berduka atas Kematian Ayah Khabib Nurmagomedov

By Diya Farida Purnawangsuni - Sabtu, 4 Juli 2020 | 09:25 WIB
Abdulmanap Nurmagomedov (atas) dan Khabib Nurmagomedov (bawah) saat keduanya berlatih bersama.
TWITTER.COM/DANAWHITE
Abdulmanap Nurmagomedov (atas) dan Khabib Nurmagomedov (bawah) saat keduanya berlatih bersama.

BOLASPORT.COM - Dunia seni bela diri campuran alias mixed martial arts (MMA) berduka setelah mengetahui kabar meninggalnya ayah Khabib Nurmagomedov, Abdulmanap Nurmagomedov, pada Jumat (3/7/2020).

Diberitakan BolaSport.com sebelumnya, Abdulmanap Nurmagomedov mengembuskan nafas terakhir dalam usia 57 tahun usai mengalami komplikasi penyakit dari virus Corona alias Covid-19.

Sebelum meninggal, Abdulmanap sempat menjalani perawatan intensif di rumah sakit sejak pertengahan Mei lalu.

Kepergian Abdulmanap yang juga berperan sebagai pelatih Khabib Nurmagomedov tak cuma membuat keluarga merasa sedih, tetapi menjadi sebuah kehilangan besar bagi komunitas olahraga tarung bebas, terutama UFC.

Berkat ketelatenan Abdulamanap, Khabib kini berstatus sebagai salah satu petarung UFC paling hebat dan juga populer.

Baca Juga: PBSI Home Tournament - Akbar/Winny Akui Sulit Bendung Praveen/Melati

Bahkan, Presiden Rusia Vladimir Putin sampai menginstruksikan fasilitas medis terbaik untuk Abdulmanap saat mengetahui ayah Khabib sakit.

Kini, kepergian selamanya Abdulmanap Nurmagomedov membuat sejumlah pelaku MMA mengungkapkan perasaan berduka mereka.

Hal ini mereka tunjukkan melalui unggahan di media sosial Twitter dan Instagram.

Tak hanya dari Presiden UFC Dana White, ucapan belasungkawa juga disampaikan oleh sesama petarung MMA, mulai dari Daniel Cormier, Tony Ferguson, hingga rival abadi Khabib Nurmagomedov, Conor McGregor.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : MMA Fighting

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Liverpool
34
74
3
Man City
32
73
4
Aston Villa
34
66
5
Tottenham
32
60
6
Man United
33
53
7
Newcastle
33
50
8
West Ham
34
48
9
Chelsea
32
47
10
Bournemouth
34
45
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
32
81
2
Barcelona
32
70
3
Girona
32
68
4
Atlético Madrid
32
61
5
Athletic Club
32
58
6
Real Sociedad
32
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Villarreal
32
42
10
Getafe
32
40
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
33
69
3
Juventus
33
64
4
Bologna
33
62
5
Roma
32
55
6
Atalanta
32
54
7
Lazio
33
52
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X