Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Berkat Aji Santoso, Arema FC Harus Ucapkan Terima Kasih ke Persebaya

By Mochamad Hary Prasetya - Kamis, 16 Juli 2020 | 17:10 WIB
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.
Persebaya.id
Pelatih Persebaya Surabaya, Aji Santoso.

BOLASPORT.COM - Arema FC atau yang dahulu bernama Arema Malang harus berterima kasih ke Persebaya Surabaya berkat Aji Santoso.

Proses transfer pemain yang dilakukan Persebaya Surabaya untuk mendapatkan Aji Santoso setidaknya mampu membantu keuangan Arema Malang.

Aji Santoso akhirnya menceritakan proses perpindahannya dari Arema Malang ke Persebaya Surabaya pada 1995.

Dalam YouTube Persebaya Surabaya yang dikutip BolaSport.com, perpindahan Aji Santoso mengundang banyak kontroversi.

Rivalitas Arema Malang dengan Persebaya Surabaya memang sudah terjadi sejak lama.

Banyak masyarakat Malang yang tidak menerima Aji Santoso pindah ke Persebaya Surabaya.

Baca Juga: Witan Sulaiman Tambah Massa Otot, FK Radnik Menang Tipis di Laga Pramusim Kedua

Aji Santoso memperkuat Arema FC pada 1988 sampai 1995.

Setelah itu, Aji Santoso memutuskan bergabung dengan Persebaya Surabaya pada 1995 sampai 1999.

"Perpindahan saya dari Arema ke Persebaya banyak kontroversi," kata Aji Santoso.

Baca Juga: Ditanya Petarung Terbaik UFC, Khabib Nurmagomedov Sebut Nama Ini

"Masyarakat Malang dulu bisa dikatakan mencintai saya, tapi akhirnya saya memutuskan ke Persebaya," ucap pria berkacamata itu.

Aji Santoso melanjutkan, banyak protes yang dilakukan suporter Arema Malang agar dirinya tak berlabuh ke klub rival.

Pria yang saat ini menjadi pelatih Persebaya Surabaya itu tak mendengar teriakan suporter Arema Malang dan tetap berlabuh ke Kota Pahlawan.

Baca Juga: Hasil PBSI Home Tournament - Lawan Cedera, Greysia/Febby Pijak Semifinal

Menurut Aji Santoso, sepak bola itu profesional.

Kepindahan Aji Santoso didasari sumber kehidupan, bukan hanya hobi semata.

Di samping itu, perpindahan Aji Santoso ke Persebaya Surabaya sangat membantu Arema Malang.

Baca Juga: Klub Liga Vietnam Ini Diduga Praktik Ilmu Hitam Pakai Garam, Beras, dan Cairan Ungu

Sebab, tim berjulukan Singo Edan tersebut kala itu tengah dilanda krisis keuangan.

"Dulu Arema dalam krisis keuangan dan sempat tak digaji."

"Lalu transfer saya dari Arema ke Persebaya sangat fantastis sekitar Rp 50 juta. Itu dulu bisa gaji tim Arema 4-5 bulan," ucap Aji Santoso.

Baca Juga: Solskjaer Kaget Ikut Terseret Kasus Guardiola dan Man City

Aji Santoso mengingat gaji pemain Arema Malang saat itu sekitar Rp 125 ribu.

Jadi kepindahan Aji Santoso ke Persebaya Surabaya sangat membantu Arema FC.

"Saya pindah juga ingin meneruskan karier saya."

"Lalu saya membantu manajemen Arema untuk memberikan pemasukan yang sangat bagus," tutup Aji Santoso.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X