Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP 2020 - Ikuti Petuah Michelin Jadi Kunci Fabio Quartararo Berjaya

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 28 Juli 2020 | 22:10 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, saat beraksi saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, Senin (24/2/2020).
twitter.com/FabioQ20
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, saat beraksi saat mengikuti tes pramusim MotoGP 2020 di Sirkuit Losail, Qatar, Senin (24/2/2020).

BOLASPORT.COM - Faktor kemenangan pembalap Petronas Yamaha SRT, Fabio Quartararo, telah terungkap pada seri MotoGP Andalusia 2020.

Fabio Quartararo sukses tampil gemilang ketika MotoGP 2020 sudah dimulai.

Dalam dua seri lanjutan, Quartararo sukses meraih hasil positif dengan menjadi pemenang.

Setelah pembalap 21 tahun itu berjaya dalam dua seri awal, faktor kemenangannya pun terbongkar.

Ternyata kunci kesuksesan Quartararo dalam meraih kemenangan adalah percaya dengan petuah dari Michelin selaku pemasok ban untuk MotoGP.

Baca Juga: MotoGP 2020 - Peforma Alex Marquez Dianggap Sudah Mantap

Motorsport telah mendapatkan informasi bahwa jelang perlombaan MotoGP, Michelin telah mengirim email ke semua tim.

Email tersebut berisikan rekomendasi tentang penggunaan ban lunak dalam sesi pemanasan jelang perlombaan dimulai.

Michelin menyarankan apabila dalam melakukan sesi pemanasan, ban belakang lunak perlu digunakan dengan tujuan untuk menghilangkan lapisan film dari ban.

Setelah digunakan, ban tersebut dibiarkan dingin supaya reaksi kimia bekerja pada karet ban.

Itu membuat ban lebih tahan panas dengan jangkauan kerja 10 derajat lebih dingin dari biasanya serta meningkatkan daya tahan pada karet.

Baca Juga: Gara-gara 1 Hal Ini, Mike Tyson Berani Sebut Floyd Mayweather Jr Halu

Seorang juru bicara dari Michelin menjelaskan jika selalu memberi rekomendasi kepada tim untuk melakukan instruksi mereka.

"Pilihan untuk mengikuti instruksi itu tergantung dari tim masing-masing," ucap juru bicara Michelin tanpa disebut namanya seperti dikutip BolaSport.com dari Motorsport.

Menurut laporan Motorsport, hanya ada dua pembalap yang mengikuti instruksi Michelin terkait ban.

Fabio Quartararo dan Alex Rins menjadi dua pembalap yang mengikuti petuah Michelin.

Baca Juga: Mercedes Tak Bertanggung Jawab Kalau Musim 2020 Membosankan

Dengan suhu lintasan mencapai 60 derajat celcius dalam perlombaan, Quartararo bisa mendapat keuntungan dari itu.

"Biasanya kami selalu mulai dengan ban baru di grid start," ucap Quartararo.

"Kali ini kami memutuskan untuk menggunakan ban di sesi pemanasan pagi hari dan kemudian tetap menggunakan ban yang sudah digunakan untuk perlombaan," katanya lagi.

Quartararo sekarang bercokol sebagai peringkat pertama dengan 50 poin dalam klasemen MotoGP 2020.

Baca Juga: Pol Espargaro Mengaku seperti Terbakar pada MotoGP Andalusia


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X