Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona Akan Tunjuk Juergen Klopp apabila Ronald Koeman Gagal

By Adi Nugroho - Senin, 24 Agustus 2020 | 18:15 WIB
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp (kanan) dan juru taktik anyar Barcelona, Ronald Koeman (kiri) bedriri berdampingan dala sebuah pertandingan.
TWITTER.COM/TELEMUNDOSPORTS
Pelatih Liverpool, Juergen Klopp (kanan) dan juru taktik anyar Barcelona, Ronald Koeman (kiri) bedriri berdampingan dala sebuah pertandingan.

Farre tidak main-main dengan perkataannya sebab ia mengklaim sudah mengadakan pembicaraan dengan pihak Juergen Klopp terkait rencananya ini.

"Jika Koeman bekerja dengan baik, yang pasti akan coba dilakukannya, tentu kami akan mendukungnya," tutur Farre seperti dikutip BolaSport.com dari Evening Standard.

Baca Juga: PSG Gagal di Final Liga Champions, Thomas Tuchel Sambut Lionel Messi, tetapi...

"Namun, jelas kami memiliki pemetaan dan jalan kami sendiri tentang Barcelona."

"Jadi, kami memulai beberapa percakapan dengan Juergen Kloop karena bagi kami, Barca membutuhkan pelatih seperti itu," ujar sosok berusia 44 tahun itu menambahkan.

Keinginan Farre tadi mungkin saja bisa diwujudkan, akan tetapi ia harus menunggu lama untuk tujuan itu.

Baca Juga: Pemain Piala Dunia U-20 1979 Buka Suara Soal Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20 2021

Pasalnya saat ini Klopp masih terikat kontrak dengan Liverpool sampai 2024 setelah menandatangani kontrak baru berdurasi lima tahun pada 2019.

Tak hanya itu, penantian Farre untuk membawa Klopp ke Camp Nou bisa semakin panjang karena Klopp penah berujar bahwa dirinya ingin beristirahat selama 12 bulan usai kontraknnya bersama Liverpool berakhir.

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Evening Standard

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X