Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Preview MotoGP San Marino - Yamaha Dilarang Jemawa, Misano Bisa Tak Semudah yang Dikira

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Jumat, 11 September 2020 | 07:00 WIB
Dari kiri: Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), dan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), merayakan keberhasilan meraih posisi podium pada balapan MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 26 Juli 2020.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Dari kiri: Valentino Rossi (Monster Energy Yamaha), Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT), dan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), merayakan keberhasilan meraih posisi podium pada balapan MotoGP Andalusia di Sirkuit Jerez, Spanyol, 26 Juli 2020.

BOLASPORT.COM - MotoGP San Marino 2020 membawa angin segar bagi skuad Yamaha. Namun, bukan berarti mereka boleh jemawa.

Para pembalap Yamaha bisa bernapas lega setelah berbagai kesulitan yang mereka alami dalam tiga balapan terakhir MotoGP 2020.

Hasilnya? Tidak memuaskan memang.

Cuma podium Franco Morbidelli (Petronas Yamaha SRT) di Brno dan pole position Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha) di Red Bull Ring yang bisa dibanggakan.

Baca Juga: Jadwal MotoGP San Marino 2020 - Saatnya Fabio Quartararo Kembali Jadi Kampiun

Kini, optimisme tinggi dibawa Vinales dkk. menjelang penampilan mereka pada seri balap MotoGP San Marino yang akan berlangsung di Sirkuit Misano.

Berkaca dari hasil musim lalu plus karakter sirkuit yang lebih bersahabat, Misano bak surga bagi skuad para pembalap garpu tala.

Empat dari lima pembalap teratas pada balapan MotoGP San Marino musim lalu pun merupakan penunggang motor Yamaha YZR-M1.

Andai Fabio Quartararo (Petronas Yamaha SRT) tak disusul Marc Marquez (Repsol Honda) pada lap-lap terakhir, Yamaha bakal mencicipi kemenangan yang nyaris sempurna.

Baca Juga: MotoGP San Marino 2020 - Maverick Vinales Bertekad Bangkit di Misano


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : berbagai sumber

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
34
77
2
Man City
33
76
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
32
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Wolves
35
46
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Girona
33
71
3
Barcelona
32
70
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
32
48
8
Valencia
32
47
9
Getafe
33
43
10
Villarreal
32
42
Klub
D
P
1
Inter
33
86
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
33
62
5
Roma
33
58
6
Lazio
34
55
7
Atalanta
32
54
8
Napoli
33
49
9
Fiorentina
32
47
10
Torino
33
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X