Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hadapi Qatar, Bintang Garuda Select Siap Bawa Timnas U-19 Indonesia Raih Hasil Positif

By Metta Rahma Melati - Sabtu, 19 September 2020 | 20:00 WIB
Aksi Mochammad Supriadi dalam kemenangan 2-1 timnas U-19 Indonesia atas Qatar di Kroasia, Kamis (17/9/2020).
PSSI
Aksi Mochammad Supriadi dalam kemenangan 2-1 timnas U-19 Indonesia atas Qatar di Kroasia, Kamis (17/9/2020).

BOLASPORT.COM - Menghadapi Qatar untuk kali kedua, bintang Garuda Select siap membawa timnas U-19 Indonesia meraih hasil positif.

Timnas U-19 Indonesia akan menghadapi menghadapi Qatar untuk kali kedua.

Tim besutan Shin Tae-yong itu akan melawan Qatar di Stadion Velika Gorica, Zagreb, Minggu (20/9/2020).

Sebelumnya, timnas U-19 Indonesia telah melawan Qatar pada Kamis (17/9/2020).

Hasilnya timnas U-19 Indonesia meraih kemenangan dengan skor 2-1.

Meskipun pada awalnya, timnas U-19 Indonesia sempat tertinggal satu gol.

Baca Juga: Lawan Qatar Kali Kedua, Shin Tae-yong: Mereka tidak Ingin Kembali Kalah

Pemain Garuda Select, Brylian Aldama
MOLA TV
Pemain Garuda Select, Brylian Aldama

Akan tetapi, David Maulana dkk mampu bangkit.

Hasilnya dua gol pun tercipta untuk timnas U-19 Indonesia.

Dua gol timnas U-19 Indonesia dicetak oleh Brylian Aldama melalui penalti (18') dan Mochammad Supriadi (84').

Akan melawan Qatar untuk kali kedua, gelandang timnas U-19 Indonesia yang juga jebolan Garuda Select, Brylian Aldama pun mengaku siap.

Brylian Aldama mengatakan bahwa ia dan rekan-rekannya sudah siap kembali menjalani laga uji coba melawan Qatar.

Ia juga mewaspadai kebangkitan Qatar setelah kalah pada pertandingan sebelumnya.

"Besok kami bertekad memberikan penampilan terbaik," ujar Brylian Aldama.

"Kami akan berjuang keras demi meraih hasil yang positif apalagi kami sudah mengetahui gaya permainan Qatar," ujarnya.

Baca Juga: Masih 17 Tahun, Pemain Keturunan Indonesia Ini Dapat Pujian dari Kepala Akademi Wolves

Seusai melawan Qatar, timnas U-19 Indonesia akan melawan Bosnia-Herzegovia pada 25 Sepetmber 2020.

Kemudian akan melawan Dinamo Zagreb pada 28 September 2020.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X