Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Krisis Penjaga Gawang, Liverpool Disarankan Rekrut Eks Kiper AS Monaco

By Adi Nugroho - Kamis, 15 Oktober 2020 | 00:00 WIB
Danijel Subasic saat membela timnas Kroasi pada Piala Dunia 2018.
TWITTER.COM/BBCMOTD
Danijel Subasic saat membela timnas Kroasi pada Piala Dunia 2018.

BOLASPORT.COM - Liverpool disarankan untuk merekrut eks kiper AS Monaco, Danijel Subasic, di tengah krisis penjaga gawang yang mereka alami saat ini.

Liverpool harus rela kehilangan kiper utama mereka, Alisson Becker, yang terpaksa menepi lebih dari empat pekan karena cedera bahu.

Hal tersebut pun membuat mereka mau tak mau mengandalkan kiper pelapis mereka, Adrian, untuk menambal lubang yang ditinggalkan oleh Alisson Becker.

Namun, Adrian mendapat kritik keras setelah membuat blunder yang menyebabkan Liverpool kalah 2-7 dari Aston Villa sebelum jeda internasional.

Baca Juga: Arema FC Berharap Ada Solusi agar Dapur Pekerja Sepak Bola Tetap Mengepul

Situasi tersebut membuat Liverpool dikabarkan ingin mendatangkan kiper baru sebelum jendela transfer lokal ditutup pada 16 Oktober mendatang.

Nama yang santer disebut akan didatangkan Liverpool adalah penjaga gawang milik Stoke City, Jack Butland.

Akan tetapi, menurut mantan nomor 1 timnas Inggris, Paul Robinson, Butland bukan sosok yang tepat untuk mengatasi krisis penjaga gawang Liverpool.

Baca Juga: PT LIB Rumuskan Format Perubahan Liga 1 2020 dengan Beberapa Opsi

Menurut Robinson, Danijel Subasic merupakan opsi yang lebih baik untuk Liverpool saat ini.

"Subasic adalah penjaga gawang yang luar biasa," ujar Robinson seperti dikutip BolaSport.com dari Football365.

"Seorang penjaga gawang top yang tampil gemilang untuk Kroasia di Piala Dunia. Saya sangat terkejut bahwa dia masih menjadi agen bebas. Saya pikir seseorang akan mendatanginya sekarang."

Baca Juga: Legenda Barcelona Tegaskan Tak Pernah Dukung Lionel Messi untuk Pergi

"Adrian sedang tidak tampil bagus dan kepercayaan dirinya terlihat hancur berkeping-keping."

"Jika Alisson akan absen selama enam minggu, Subasic akan menjadi rekrutan yang luar biasa untuk mereka," ucap Robinson menambahkan.

Subasic sendiri saat ini berstatus bebas transfer setelah ia meninggalkan Monaco pada akhir musim 2019-2020.

Baca Juga: Termasuk Frank Lampard, Empat Legenda Chelsea Jadi Idola Timo Werner

Subasic menghabiskan delapan tahun bersama Monaco dan telah mencatatkan 292 penampilan di berbagai ajang.

Subasic juga menjadi bagian penting dalam keberhasilan Monaco memenangkan Liga Prancis musim 2016-2017.

Pada musim yang sama, dia dinobatkan sebagai penjaga gawang terbaik liga setelah dia mencatatkan 17 cleansheet dari 36 pertandingan.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Football365

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X