Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jika Gabung Aprilia, Jorge Lorenzo Ingin seperti Dani Pedrosa di KTM

By Fauzi Handoko Arif - Minggu, 1 November 2020 | 18:35 WIB
Test rider Yamaha, Jorge Lorenzo.
instagram.com/jorgelorenzo99
Test rider Yamaha, Jorge Lorenzo.

Pasalnya, dia berambisi bisa mengikuti jejak Dani Pedrosa mengubah motor KTM menjadi kompetitif.

"Itu akan menyenangkan bergabung dengan mereka," tutur Lorenzo, dikutip GPone.

"Ini akan menjadi lebih sulit, karena M1 (motor Yamaha) selalu menjadi motor alami saya, tetapi jika saya bisa mengembangkan itu (motor Aprilia), itu akan menjadi pahala yang lebih besar bagi saya, seperti dalam kasus Pedrosa dengan KTM."

"Saya juga berpikir saya membantu Andrea Iannone jika mereka mengizinkannya balapan tahun depan. Kami berdua tinggal di Lugano, saya bisa menjadi pelatihnya," katanya menambahkan.

Baca Juga: Pesan Berkelas Conor McGregor untuk Anderson Silva yang Pensiun di UFC

Meski tertarik bergabung dengan Aprilia, Lorenzo tetap memprioritaskan bertahan di atas segalanya.

Pria Spanyol ini menambahkan jika menanti keputusan pihak tim pusat Yamaha di Jepang.

"Bagaimana pun, tim saat ini selalu saya prioritaskan," ujar Lorenzo.

"Saya kenal semua orang, Yamaha adalah satu-satunya pabrikan ketika saya menjadi juara dunia dan M1 selalu menjadi motor alami bagi saya."

"Saya berbicara dengan Lin Jarvis (Pimpinan Yamaha) dan dia mengatakan kepada saya bahwa dia akan segera mendapatkan keputusan dari Jepang," ucapnya lagi.


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : GPOne.com, As.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X