Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mick Doohan Beri Saran Penting untuk Karier Andrea Dovizioso

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 3 November 2020 | 14:50 WIB
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, pada konferensi pers jelang MotoGP San Marino 2020, Kamis (10/9/2020).
MOTOGP.COM
Pembalap Ducati, Andrea Dovizioso, pada konferensi pers jelang MotoGP San Marino 2020, Kamis (10/9/2020).

BOLASPORT.COM - Pembalap motor legendaris Australia, Mick Doohan, memiliki saran untuk kelangsungan karier balap Andrea Dovizioso, yang saat ini tengah tak menentu.

Andrea Dovizioso masih belum memutuskan masa depannya pasca-hengkang dari Ducati.

Usai mengumumkan perpisahannya dengan tim pabrikan asal Italia itu, Dovizioso memang sempat dikaitkan dengan Aprilia.

Rider Italia yang akrab disapa Dovi tersebut dilaporkan bakal menjadi pembalap reguler Aprilia pada musim depan, menggantikan Andrea Iannone.

Namun, sampai sekarang, isu itu belum kunjung terbukti kebenarannya.

Belakangan, Dovizioso malah disebut-sebut bakal merapat ke Yamaha dan menjajal peran baru yakni menjadi pembalap penguji alias test rider.

Baca Juga: KTM Ungkap Tantangan Kembangkan Motor dengan Dua Pembalap Baru

Meski masih memiliki sejumlah penawaran yang berkaitan dengan ajang balap MotoGP, Mick Doohan punya pandangan tersendiri mengenai kelanjutan karier Andrea Dovizioso.

Doohan menilai Dovizioso adalah sosok pembalap bagus dan mampu menjadi kandidat juara dunia.

Hanya, Doohan menyarankan Dovi untuk pensiun atau pindah ke ajang balap World Superbike (WSBK).

Baca Juga: Deontay Wilder Banggakan Rekor KO yang Lebih Baik daripada Mike Tyson

"Dovizioso mempunyai banyak hal untuk ditawarkan. Dia punya banyak pengalaman. Akan sulit baginya jika dia tidak bisa menemukan tim yang bagus," ucap Doohan, dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Jika dia adalah saya, lebih baik saya pensiun atau pergi ke Superbike. Pasti akan kompetitif di sana," kata juara dunia kelas 500cc tahun 1994-1998 itu lagi.

Saat ini, Andrea Dovizioso menempati peringkat kelima klasemen sementara pembalap dengan 109 poin.

Dovizioso terpaut 28 poin dari pimpinan klasemen, Joan Mir (Suzuki Ecstar).

Baca Juga: Dani Pedrosa: Tak Ada Marc Marquez Berarti Cuma 1 Posisi Podium yang Lowong


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X