Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Menpora Pastikan Pemerintah akan Terus Dukung Program Garuda Select

By Arif Setiawan - Kamis, 3 Desember 2020 | 20:45 WIB
Pemain Persija Jakarta U-18, Alfriyanto Nico Saputra saat memperkuat Garuda Select.
Persija Jakarta
Pemain Persija Jakarta U-18, Alfriyanto Nico Saputra saat memperkuat Garuda Select.

BOLASPORT.COM - Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora), Zainudin Amali mengucapkan terima kasih atas dilanjutkannya program Garuda Select.

Rasa terima kasih Zainudin didasari karena selama ini program Garuda Select telah membantu melahirkan bakat-bakat sepak bola muda Indonesia.

Hal tersebut bisa terlihat di skuad timnas U-19 Indonesia.

Sebagian merupakan jebolan Garuda Select.

Seperi contohnya yaitu, Sutan Zico, Bagus Kaffa, hingga David Maulana merupakan jebolan Garuda Select yang bermain untuk timnas U-19 Indonesia.

Baca Juga: Media Malaysia Soroti Kelebihan dari Bek Persija Ryuji Utomo

Karena itulah Zainudin mengucapkan terima kasih kepada PSSI dan Mola TV yang merupakan pencetus program ini.

"Saya kira pemerintah mengapresiasi dan berterimakasih apa yang dilakukan Mola TV yang sudah menggelar program Garuda Select ini," kata Zainudin, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Kemenpora.

"Program ini bisa membantu percepatan pembangunan sepak bola Indonesia,

"Karena itu, sekali lagi saya ucapkan terima kasih," ujarnya.

Baca Juga: Kabar Terkini Skuat Timnas U-19 Indonesia, Ditinggal 4 Pemain Jelang Kedatangan Shin Tae-yong

Sementara itu, saat ini program Garuda Select telah menginjak angkatan ketiganya.

Pada Rabu (2/12/2020) para pemain resmi menggelar acara pelepasan.

Sebanyak 22 pemain direncanakan bakal terbang ke Inggris guna menimba ilmu pada Kamis (3/12/2020).

Menanggapi ini Zainudin mengaku senang.

Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali
Kemenpora
Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali

Baca Juga: Memalukan, Serdy Ephy Fano Terancam Dipecat Bhayangkara FC karena Diduga Dugem

Ia pun berharap program Garuda Select bisa terus berlanjut.

Tak lupa, Zainudin juga menegaskan bahwa Pemerintah siap memberikan dukungan penuh terhadap program ini.

"Semoga program ini akan berlangsung terus-menerus," ucap Zainudin.

"Pemerintah akan terus mendukung program ini," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : kemenpora.go.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X