Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cerita Evander Holyfield Soal Mike Tyson yang Diramal Main Kotor Saat Melawannya

By Agung Kurniawan - Selasa, 8 Desember 2020 | 13:30 WIB
Evander Holyfield (kiri) bersalaman dengan Mike Tyson (kanan)
twitter.com/WorldBoxingNews
Evander Holyfield (kiri) bersalaman dengan Mike Tyson (kanan)

Perbuatan tidak sportif yang dilakukan Mike Tyson dalam laga tersebut tentu masih membekas dalam benak Evander Holyfield hingga sekarang.

Melalui sebuah kesempatan, pria berusia 58 tahun itu menceritakan bahwa kejadian yang dilakukan oleh Mike Tyson kala itu memang diramalkan akan menimpanya.

Evander Holyfield mendapatkan ramalan itu dari seseorang yang menyebut Mike Tyson akan melakukan tindakan yang membuatnya kesal dalam pertandingan tersebut.

"Seorang peramal memberi tahu saya bahwa hal itu akan terjadi," kata Evander Holyfield, seperti dilansir BolaSport.com dari lawam Worldboxingnews.

"Dia mengatakan Mike Tyson akan melakukan sesuatu yang membuat Anda kesal, Anda harus menjaga pikiran Anda pada Tuhan," tutur Evander Holyfield.

Bukan hanya Evander Holyfield, mantan pelatih Mike Tyson yakni Teddy Atlas juga telah memperkirakan jika anak asuhnya tersebut takkan segan menggunakan cara kotor.

"Sudah saya bilang, dia mungkin akan menggigitnya, dia mungkin bakal menanduknya, dan mungkin saja menyikutnya," kata Teddy Atlas, dilansir dari Mirror.

Baca Juga: Floyd Mayweather Jr Ungkap Alasan Kalahkan McGregor pada Ronde 10


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : worldboxingnews.net, Mirror

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X