Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Buntut Panjang Tarkam di Banten, Ketua Panitia Jadi Tersangka

By Hugo Hardianto Wijaya - Sabtu, 12 Desember 2020 | 19:00 WIB
Kerumunan penonton sepak bola di lapangan Glora Graha Ciboga, Kec. Walantaka, Kota Serang Banten.
KOMPAS.com/RASYID RIDHO
Kerumunan penonton sepak bola di lapangan Glora Graha Ciboga, Kec. Walantaka, Kota Serang Banten.

BOLASPORT.COM - Tarkam yang mengundang ribuan penonton di Kota Serang, Banten, berujung pada penetapan sang ketua panitia sebagai tersangka pelanggar protokol kesehatan.

Tarkam bertajuk Turnamen Banteng yang digelar di Lapangan Graha Glora Cibogo, Kota Serang, Banten, pada 2 Desember 2020 ternyata berbuntut panjang.

Tarkam itu sebelumnya dipermasalahkan karena mengundang kerumunan penonton yang jumlahnya mencapai ribuan.

Sebelumnya, Kapolsek Walantara, AKP Kasmuri, yang berwenang atas wilayah itu dicopot dari jabatannya karena dianggap lalai.

Baca Juga: Direktur BAM Antusias Skuadnya Akan Jumpa Kembali dengan Pemain Elite

Dia pun dimutasi menjadi Kasubbagdalops Bagops Polres Serang Kota.

Sementara posisi Kapolsek Walantaka digantikan oleh AKP Sudibyo yang sebelumnya menjabat sebagai Wakapolsek Serang.

Ternyata kasus tersebut tidak berhenti sampai di situ.

Pada Sabtu (12/12/2020), Polres Serang Kota menetapkan sang ketua panitia, MTR (36), sebagai tersangka kasus kerumunan penonton.

Baca Juga: Legenda Timnas Sebut Penyebab PSSI Lebih Suka Berburu Pemain Keturunan


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X