Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Di Spanyol, Pemain Persib Ini Nikmati Latihan dengan Intensitas Tinggi Ala Shin Tae-yong

By Arif Setiawan - Selasa, 12 Januari 2021 | 22:15 WIB
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong saat melatih di Kroasia.
Media PSSI
Pelatih timnas U-19 Indonesia, Shin Tae-yong saat melatih di Kroasia.

BOLASPORT.COM - Pemain Persib Bandung, kakang Rudianto ikut ambil bagian dalam pemusatan latihan (TC) timnas U-19 Indonesia di Spanyol.

Dengan keikutsertaannya, kini Kakang pun merasakan rasanya dilatih oleh Shin Tae-yong.

Pemain yang berposisi sebagai bek ini tak menampilkan bahwa Shin Tae-yong adalah pelatih yang sangat disiplin.

Hal ini tentu bukanlah sesuatu yang mengherankan.

Pasalnya sejak awal memang pelatih asal Korea Selatan tersebut terkenal dengan gaya kepelatihannya yang keras.

 Baca Juga: Sempat Berlatih di Timnas U-19 Indonesia, Pemain Ini Bicara soal Piala Dunia U-20 Batal

Meski bergitu Kakang mengaku tak keberatan dengan hal tersebut.

Bahkan hingga saat ini ia sanggup menikmati setiap menu latihan yang diberikan selama jalani TC di Spanyol bersama timnas U-19 Indonesia.

"Selama di sini (Spanyol) kami fokus latihan," kata Kakang, dilansir BolaSport.com dari laman resmi Persib.

"Latihan dengan intensitas tinggi dan saya menikmati menu latihan yang diberikan pelatih," ujarnya.

Baca Juga: Samuel Eto'o Beri Restu Wonderkid Ini Jadi Suksesor Lionel Messi di Barcelona

Lebih lanjut, selama di Spanyol, Kakang mengaku sudah menjalani dua laga bersama timnas U-19 Indonesia.

Namun sayangnya dua pertandingan tersebut merupakan game internal.

Seperti yang diketahui, timnas U-19 Indonesia belum bisa jalani uji coba melawan klub Spanyol akibat kasus Pandemi Covid-19 yang masih tinggi di sana.

"Dan kami di sini sudah melakoni dua kali game internal," ucap Kakang.

"Karena uji coba belum bisa dilaksanakan oleh karena adanya peraturan PSBB di sini," tuturnya.

Kakang Rudianto bersama Garuda Select.
DOK. GARUDA SELECT
Kakang Rudianto bersama Garuda Select.

Sementara itu, belum lama ini Pelaksana tugas (plt) Sekjen PSSI, Yunus Nusi memastikan bahwa timnas U-19 Indonesia membatalkan rencananya gelar uji coba di Spanyol.

Baca Juga: Sempat Berlatih di Timnas U-19 Indonesia, Pemain Ini Bicara soal Piala Dunia U-20 Batal

Yunus mengabarkan bahwa anak asuh Shin Tae-yong akan dipulangkan lebih awal ke Indonesia dari rencana awal.

Dijadwalkan para pemain terbang ke Tanah Air pada Rabu (13/1/2021).

"Kami akhirnya memulangkan timnas U-19 Indonesia lebih cepat," kata Yunus Nusi, dikutip dari laman resmi PSSI.

"Hal ini karena timnas U-19 tidak dapat menjalani pertandingan uji coba yang sudah direncanakan.

"Keputusan ini dilakukan usai kami berkomunikasi dengan Pelatih Shin Tae-yong dan Direktur Teknik Indra Sjafri," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : PSSI.org, Persib.co.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X