Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Sambut Kedatangan Timnas U-19 Indonesia, Ketum PSSI Diserang Netizen

By Alif Mardiansyah - Jumat, 15 Januari 2021 | 18:30 WIB
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menyampaikan pemaparan mengenai kelanjutan Liga 1 2020 dan perkembangan timnas Indonesia
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan menyampaikan pemaparan mengenai kelanjutan Liga 1 2020 dan perkembangan timnas Indonesia

Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, memberikan sambutannya kepada anak asuh Shin Tae-yong tersebut lewat komentarnya.

Iriawan merasa bersyukur kalau timnas U-19 Indonesia sudah sampai di Bumi Pertiwi.

Baca Juga: Satu Janji Luis Milla yang Belum Terwujud Untuk Timnas U-19 Indonesia

"Alhamdulillah, Garuda Muda sudah tiba dengan selamat," tulis komentar Mochamad Iriawan seperti dikutip oleh BolaSport.com dari Instagram PSSI, 15 Januari 2021.

Namun siapa sangka, komentar Mochamad Iriawan di unggahan Instagram PSSI perihal kedatangan timnas U-19 Indonesia itu mendapatkan sorotan dari netizen.

Tidak sedikit warganet yang menyerang Iriawan dengan balasan mempertanyakan kelanjutan dan kejelasan Liga Indonesia.

Baca Juga: Seusai Menepi dari Timnas U-19 Indonesia, Jack Brown Beri Kabar Baik

"Halo, tidak mau negosiasi dengan Polri lagi soal liganya nih? cobalah sedikit kasih ultimatum," tulis @sadd_6537 membalas komentar Mochamad Iriawan di Instagram PSSI.

"Liga 1 pak, harus tegas, dan berani mengambil keputusan," tulis @xhf4t1hd_.

"Janji mu mana katanya liganya lanjut. Kalau tidak November Desember. Kalau tidak Desember Januari. Ayo tepati janji mu, janji adalah hutang," tulis @m_haris1927.

Tidak sedikit warganet yang menyerang Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, dengan pertanyaan kelanjutan kompetisi Liga Indonesia di Instagram PSSI, 15 Januari 2021
INSTAGRAM/@PSSI
Tidak sedikit warganet yang menyerang Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, dengan pertanyaan kelanjutan kompetisi Liga Indonesia di Instagram PSSI, 15 Januari 2021

Komentar dari Mochamad Iriawan tersebut sudah mendapatkan cukup banyak balasan dari para netizen.

Dari pantauan BolaSport.com hingga pukul 15.00 WIB, komentar Iriawan sudah mendapatkan 31 balasan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X