Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Egy Maulana Vikri Tembus Skuat Utama, Lechia Gdansk Telan Pil Pahit

By Alif Mardiansyah - Minggu, 31 Januari 2021 | 11:30 WIB
Ekspresi para pemain Lechia Gdansk setelah dikalahkan Brondby dalam laga putaran kedua Kualifikasi Liga Europa pada 1 Agustus 2019.
TWITTER.COM/LECHIAGDANSKSA
Ekspresi para pemain Lechia Gdansk setelah dikalahkan Brondby dalam laga putaran kedua Kualifikasi Liga Europa pada 1 Agustus 2019.

Makuszewski mampu menjangkau bola dengan kecepatannya dan memberikan operan matang menuju Jesus Imaz yang sudah berada di sekitar depan muka gawang Lechia Gdansk.

Setelah menerima umpan, Imaz pun berhasil mencatatkan namanya di papan skor melalui sepakan kaki kanan mendatarnya.

Baca Juga: Striker Persib Wander Luiz Bisa Saja Jadi Tukang Angkut Sampah

Meskipun sudah unggul 1-0, Jagiellonia Bialystok tetap berusaha mengancam pertahanan Lechia Ggdansk.

Pada menit ke-14, Jesus Imaz nyaris membobol gawang Lechia Gdansk untuk kedua kalinya lewat tendangan keras dari luar kotak penalti.

Kiper Lechia Gdansk, Dusan Kuciak, berhasil menggagalkan peluang Imaz tersebut.

Baca Juga: Komentar Manajer Ansan Greeners Seusai Liat Skill Asnawi Mangkualam

Di sisi lain, Lechia Gdansk pun memiliki kesempatan emas untuk menyamakan kedudukan kala laga berjalan 17 menit.

Kesempatan itu datang saat gelandang Lechia Gdansk, Maciej Gajos, mampu mengirimkan operan terukur ke lini depan yang ditempati Flavio Paixao.

Sayangnya, Paixao gagal mengkonversi peluang tersebut menjadi sebuah gol karena tendangannya masih melebar di sisi kanan gawang Jagiellonia Bailystok.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaStylo, Transfermarkt.com, Lechia.pl

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Fiorentina
36
54
9
Napoli
37
52
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X