Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Egy Maulana Vikri Tembus Skuat Utama, Lechia Gdansk Telan Pil Pahit

By Alif Mardiansyah - Minggu, 31 Januari 2021 | 11:30 WIB
Ekspresi para pemain Lechia Gdansk setelah dikalahkan Brondby dalam laga putaran kedua Kualifikasi Liga Europa pada 1 Agustus 2019.
TWITTER.COM/LECHIAGDANSKSA
Ekspresi para pemain Lechia Gdansk setelah dikalahkan Brondby dalam laga putaran kedua Kualifikasi Liga Europa pada 1 Agustus 2019.

Baca Juga: Akademi Pemain Persija Sandi Sute Disoroti oleh Mantan Pemain Juventus

Pertandingan pun semakin seru ketika Lechia Gdansk berusaha mengejar ketertinggalan dan Jagiellonia Bailystok tidak tinggal diam dengan terus menggempur menyerang ke gawang lawan.

Disaat sedang ingin berupaya menyamakan skor, justru Lechia Gdansk harus bermain 10 orang sejak menit 37.

Playmaker Lechia Gdansk, Jakub Kaluzinki, diusir oleh wasit setelah menerima kartu kuning kedua.

Baca Juga: Asnawi Mangkulam Dapat Ucapan Unik dari Lionel Messi-nya Indonesia

Awalnya, Kaluzinki melanggar salah satu pemain Jagiellonia Bailystok dengan menyentuh mukanya saat berduel.

Wasit Bartosz Frankowski yang memimpin laga pun meniup peluit tanda terjadinya pelanggaran dan memberikan kartu kuning kepada pemain Lechia Gdansk tersebut

Seakan tidak puas dengan keputusan Frankowski, Jakub Kaluzinki pun meluapkan emosinya dengan membanting bola.

Baca Juga: Persija Jakarta Setuju, Marko Simic Segera Gabung Klub Malaysia

Alhasil, Bartosz Frankowski memberikan kartu kuning kedua kepada Kaluzinki atas tindakannya.


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaStylo, Transfermarkt.com, Lechia.pl

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X