Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Barcelona vs Cadiz - Momen Tepat Lionel Messi Tinggalkan Xavi

By Rebiyyah Salasah - Minggu, 21 Februari 2021 | 15:05 WIB
Lionel Messi samai catatan Xavi Hernandez di Barcelona.
TWITTER.COM/GOLAZOARGENTINO
Lionel Messi samai catatan Xavi Hernandez di Barcelona.

BOLASPORT.COM - Laga Barcelona versus Cadiz di Liga Spanyol 2020-2021 merupakan momen yang tepat untuk Lionel Messi meninggalkan Xavi Hernandez.

Barcelona akan menyambut Cadiz di Camp Nou dalam laga pekan ke-24 Liga Spanyol, Minggu (21/2/2021). 

Menjelang duel tersebut, Lionel Messi dan kawan-kawan dibebani hasil buruk pada laga sebelumnya. 

Pasukan Ronald Koeman menelan kekalahan 1-4 saat menjamu Paris Saint-Germain (PSG) dalam leg pertama babak 16 besar Liga Champions, 17 Februari lalu. 

Baca Juga: VIDEO - Gol Salto Kidal ala Haaland, Ronaldo dan Messi Nangis Lihat Ini

Selain itu, mereka juga dibayangi kekalahan 1-2 pada pertemuan pertama di markas Cadiz, 5 Desember lalu. 

Kendati demikian, pertandingan melawan Cadiz akan menjadi laga spesial bagi Lionel Messi

Pasalnya, itu merupakan waktu yang tepat bagi La Pulga untuk meninggalkan rekor legenda klub Catalunya, Xavi Hernandez

Megabintang asal Argentina akan mencetak rekor baru jika diturunkan saat melawan Cadiz.

Pada 14 Februari lalu saat melawan Alaves, Messi mencatatkan penampilan ke-505 di LaLiga untuk Barcelona

Dikutip BolaSport.com dari Twitter resmi Barcelona, jumlah tersebut membuat Messi menjadi pemain dengan penampilan LaLiga terbanyak bersama Barcelona

Pencapaiannya itu menyamai rekor yang pernah diraih mantan rekan setimnya, Xavi Hernandez

Baca Juga: Siap-siap, Bulan Depan Duel Messi vs Suarez di Kandang Argentina

Namun, Messi masih perlu lebih banyak laga agar masuk ke lima besar pencetak penampilan terbanyak sepanjang masa dalam sejarah LaLiga.

Pemimpin daftar itu adalah mantan kiper Barcelona, Andoni Zubizarreta (622). 

Lalu di posisi kedua ada Joaquin (masih bermain di Betis dengan 567), diikuti Raul Gonzalez (550), Eusebio Sacristán (543), dan Paco Buyo (542).

 

Pertandingan melawan Cadiz akan menjadi penampilan Messi ke-506 di liga dan akan membuatnya unggul dari Xavi. 

Tak hanya itu, dia juga akan melampaui catatan pemain Athletic Bilbao, Raul Garcia. 

Saat ini, mereka berada di tempat ke-9 dalam daftar penampilan sepanjang masa.

Laga kontra Cadiz juga akan membuat Messi hanya tertinggal satu poin di belakang pemain Real Madrid, Sergio Ramos (507).

Baca Juga: Saat Barcelona Dipermalukan PSG, Lionel Messi Lemah dan Hancur Berkeping-keping

Dengan cederanya Ramos, Messi bisa mengakhiri musim dengan lebih banyak pertandingan dari pemain asal Spanyol itu. 

 

 


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : twitter.com/fcbarcelona

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X