Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

PSM Makassar Puncaki Klasemen Grup B Piala Menpora 2021, Hilmansyah Tetap Membumi

By Abdul Rohman - Minggu, 28 Maret 2021 | 13:00 WIB
Kiper PSM Makassar, Hilmansyah, saat menghadapi Persita Tanggerang di Stadion Sport Centre, Tanggerang (6/3/2020)
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Kiper PSM Makassar, Hilmansyah, saat menghadapi Persita Tanggerang di Stadion Sport Centre, Tanggerang (6/3/2020)

BOLASPORT.COM - PSM Makassar masih memuncaki klasemen Grup B Piala Menpora 2021 dengan koleksi empat dari dua pertandingan.

Meskipun berada di urutan pertama klasemen Grup B Piala Menpora 2021, kiper PSM Makassar, Hilmansyah memilih untuk tetap merendah.

Menurut Hilmansyah, langkah PSM Makassar untuk lolos ke babak delapan besar masih belum aman.

PSM Makassar masih menyisakan satu pertandingan di Grup B Piala Menpora 2021 melawan Borneo FC, Rabu (31/3/2021).

Baca Juga: Dalih Pelatih Bhayangkara Solo FC yang Tak Kunjung Mainkan Eks Pemain Mematikan Persib Bandung

Hilmansyah mengatakan, pertandingan melawan Borneo FC akan dianggap seperti layaknya partai final.

"Kami masih belum tentu lolos dan pastinya akan bekerja keras melawan Borneo FC," ujar pemain berusia 23 tahun itu.

"Itu adalah partai final buat kami melawan mereka," ujar Hilmansyah kepada awak media.

Baca Juga: Bulgaria Vs Italia - Gli Azzurri Pentingkan Konsep Menyerang ketimbang Bertahan

Sementara itu, PSM Makassar berhasil memaksa pertandingan melawan Bhayangkara Solo FC berakhir dengan skor 1-1 di Stadion Kanjuruhan Malang Jawa Timur, Sabtu (27/3).

Hilmansyah patut mensyukuri atas hasil imbang kontra klub dengan julukan The Guardian tersebut.

PSM Makassar sempat tertinggal 0-1 dari Bhayangkara Solo FC pada babak pertama.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Ngamuk Golnya Dianulir, Pelatih Portugal Ogah Berkomentar

Bhayangkara Solo FC berhasil mencetak gol pada menit ketujuh melalui Arthur Bonai.

Gol penyama kedudukan PSM Makassar baru tercipta pada babak kedua.

Gol yang dicetak Yakob Sayuri pada menit ke-49 menjadi penyelamat PSM Makassar dari kekalahan saat melawan Bhayangkara Solo FC.

Baca Juga: Junjung Tinggi Kesetiaan, Sriwijaya FC Pilih Coret Dua Wajah Lama

"Pertama-tama saya ingin bersyukur atas hasil ini dan bisa bermain imbang melawan tim Bhayangkara Solo FC," kata pemain asal Makassar, Sulawesi Selatan.

"Di babak pertama kami bermain cukup tertekan dan akhirnya teman-teman bisa keluar dari tekanan dan di babak kedua bisa menyamakan kedudukan," ujar Hilmansyah.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X