Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Dua Pemain Arsenal Disemprot Habis Perkara Gol Bunuh Diri Lawan Everton

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 24 April 2021 | 09:45 WIB
Kiper Arsenal, Bernd Leno, melakukan gol bunuh diri dalam laga Liga Inggris versus Everton, 23 April 2021.
TWITTER.COM/TGOALPOST
Kiper Arsenal, Bernd Leno, melakukan gol bunuh diri dalam laga Liga Inggris versus Everton, 23 April 2021.

Winger Brasil itu mengirim umpan silang ke kotak penalti yang dimaksudkan untuk Dominic Calvert-Lewin di muka gawang. 

Laju bola dari Richarlison yang tidak keras dipotong Leno.

Alih-alih menangkapnya, sarung tangan kiper asal Jerman itu seperti bolong.

Baca Juga: Everton Patahkan Kutukan di Kandang Arsenal, Begini Komentar Ancelotti

Bola lepas dari tangkapan, berbelok arah dan melewati kedua kakinya, lalu menggelinding masuk ke gawang.

Gol tersebut dinilai sebagai aksi bunuh diri Leno yang akhirnya menentukan hasil laga.

Graeme Souness, pandit sepak bola serta eks pemain dan pelatih sejumlah klub Liga Inggris, mengkritik habis Bernd Leno dan Granit Xhaka.

Baca Juga: Bernd Leno Bikin Blunder Fatal, Arsenal Tim Paling Hobi Cetak Gol Bunuh Diri

“Richarlison melewati Xhaka dengan terlalu mudah. Xhaka memilih untuk menekel ketimbang menekan Richarlison,” kata Souness. 

“Xhaka seharusnya tahu lawan yang dia hadapi. Richarlison bukan tipe pemain yang licin. Dia pemain yang akan mencoba mengalahkan Anda lewat kekuatan fisiknya.” 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Metro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X