Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

MotoGP Terlalu Cepat, Jorge Lorenzo Beri Usul agar Balapan Tetap Aman

By Delia Mustikasari - Senin, 26 April 2021 | 15:50 WIB
Jorge Lorenzo terlihat mengenakan wearpack-nya dalam hari kedua shakedown test MotoGP di Sirkuit Sepang, Malaysia, 3 Februari 2020.
TWITTER.COM/MOTOGP
Jorge Lorenzo terlihat mengenakan wearpack-nya dalam hari kedua shakedown test MotoGP di Sirkuit Sepang, Malaysia, 3 Februari 2020.

Balapan selama 42 menit menunjukkan pencetak poin melesat di garis finis dalam waktu kurang dari sembilan detik. Hal ini menunjukkan betapa luar biasanya balap motor Grand Prix (GP) pada 2021.

Meskipun Lorenzo tidak lagi membalap di sirkuit, dia terus menonton World Championship, khususnya kelas premier. 

Lorenzo dalam video YouTube terbarunya yang dibuat setelah GP Portugal 2021 membuat beberapa pertimbangan menarik pada MotoGP.

"Motor menjadi lebih cepat di jallur urus dan juga di tikungan. Ada tabrakan di depan, pembalap melewati area gravel dengan kecepatan yang mengesankan sehingga da yang cedera seperti saya di Assen 2019 atau (Jorge) Martin di Portimao," kata Lorenzo.

"Dengan kecepatan dan persaingan, motor akan selalu berbahaya. Tetapi, saya ingin melihat olahraga yang lebih aman dengan cedera yang lebih sedikit," ucap Lorenzo dilansir BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

Mantan pebalap Yamaha, Ducati, dan Honda itu mengusulkan tiga solusi untuk membuat MotoGP lebih aman dan mengurangi kemungkinan cedera.

Baca Juga: Jake Paul Serang Dana White: Tuntut Naikkan Bayaran Petarung UFC


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : tuttomotoriweb.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
37
88
2
Arsenal
37
86
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
37
63
6
Chelsea
37
60
7
Newcastle
37
57
8
Man United
37
57
9
West Ham
37
52
10
Brighton
37
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
36
93
2
Barcelona
35
76
3
Girona
36
75
4
Atlético Madrid
36
73
5
Athletic Club
36
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Villarreal
36
51
9
Valencia
35
48
10
Getafe
36
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X