Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Duit 259 Miliar dari Pangeran Arab Telat Cair, Tim Valentino Rossi Jadi ke MotoGP Tidak?

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Kamis, 26 Agustus 2021 | 17:20 WIB
Pembalap Sky VR46 Avintia, Luca Marini, finis di posisi kelima pada balapan MotoGP Austria di Red Bull Ring, Austria, 15 Agustus 2021.
TWITTER.COM/SKYRACINGTEAM
Pembalap Sky VR46 Avintia, Luca Marini, finis di posisi kelima pada balapan MotoGP Austria di Red Bull Ring, Austria, 15 Agustus 2021.

Keraguan yang beredar membuat Pangeran Abdulaziz bin Abdullah Al Saud selaku pemilik Tanal Global Holding menggelar konferensi pers terbatas pada Kamis (19/8/2021).

Dalam pernyataannya, Pangeran Abdulaziz menyebut ada miskomunikasi karena pihaknya mengumumkan kerja sama dengan VR46 terlalu cepat.

"Menurut hukum, proyek ini harus diumumkan di tingkat nasional terlebih dahulu sebelum di tingkat internasional," kata Pangeran Abdulaziz.

"Kami sedang menyelesaikan detail kecil dengan empat kementerian yang terlibat: olahraga, keuangan, keuangan internasional, dan media."

Baca Juga: Jangankan 1 atau 2, 17 Pembalap Masuk Daftar Petronas SRT untuk Gantikan Rossi dan Morbidelli

Enggan membahas isu perihal Aramco, Pangeran Abdulaziz menyatakan akan ada pernyataan resmi mengenai kerja sama dengan VR46 pada Rabu (25/8/2021).

Pangeran Abdulaziz juga menegaskan keputusan Rossi untuk pensiun pada akhir musim ini tidak memengaruhi kesepakatan antara Tanal dengan VR46.

Jaminan dana di bank sebesar 18 juta dolar per musim (sekitar 259 miliar rupiah) kepada VR46 rencananya akan diberikan pada pekan ini.

Hanya saja, belum ada kabar lebih lanjut hingga hari yang dijanjikan lewat, baik pengumuman resmi ataupun dana 18 juta dolar tersebut.

Baca Juga: Update Line-Up MotoGP 2022 - Aprilia Gaet Vinales, Tim Rossi Masih Bermasalah


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X