Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Meski Babak Belur di Tangan Klub Elit Liga Slovakia, Egy Maulana Vikri Tetap Dapat Pujian dari Pelatih FK Senica

By Hugo Hardianto Wijaya - Senin, 27 September 2021 | 07:10 WIB
Egy Maulana Vikri tampil perdana untuk FK Senica ketika menjamu FK Pohronie dalam lanjutan pekan ke-7 Liga Slovakia di Stadion OMS Arena, Sabtu (11/9/2021) malam.
INSTAGRAM.COM/EGYMAULANAVIKRI
Egy Maulana Vikri tampil perdana untuk FK Senica ketika menjamu FK Pohronie dalam lanjutan pekan ke-7 Liga Slovakia di Stadion OMS Arena, Sabtu (11/9/2021) malam.

Egy sendiri harus mengawali laga dari bangku cadangan.

Pemain timnas Indonesia itu masuk pada babak kedua, tepatnya pada menit ke-65, untuk menggantikan Gabriel Halabrin.

Meski timnya babak belur, Egy tidak menunjukkan permainan di bawah performa.

Sebab, seluruh gol Slovan Bratislava tercipta pada babak pertama, sebelum Egy Maulana Vikri masuk ke lapangan.

Baca Juga: Momen Ansu Fati Peluk Erat Dokter Klub Barcelona, Cuma Butuh 10 Menit Cetak Gol Usai Cedera 10 Bulan

Ketiga gol Slovan Bratislava diciptakan pada menit kedua (Dejan Drazic), menit ke-26 (Samuel Mraz), dan 35' (Samuel Mraz).

Sementara pada babak kedua, FK Senica tampil lebih solid sehingga mencegah Slovan Bratislava untuk menambah pundi-pundi golnya.

Melihat hal tersebut, pelatih FK Senica, Pavel Sustr, memberikan apresiasi kepada para pemainnya.

Sustr mengakui kehebatan Slovan Bratislava sebagai pemuncak klasemen saat ini.

Baca Juga: Para Pemain Dengarkan Pelatih, Juventus Sukses Tundukkan Sampdoria


Editor : Hugo Hardianto Wijaya
Sumber : sport.sk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
35
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Atalanta
34
60
6
Roma
35
60
7
Lazio
35
56
8
Napoli
35
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X