Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Jelang Lawan Bali United, Dejan Antonic Sampaikan Kabar Tak Sedap

By Abdul Rohman - Selasa, 26 Oktober 2021 | 19:30 WIB
Pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic, sedang memberikan intruksi kepada para pemainnya dalam laga pekan pertama Liga 1 2021 di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, 5 September 2021.

BOLASPORT.COM - Pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic, menyampaikan kabar yang tidak sedap jelang bentrok melawan Bali United dalam pekan kesembilan Liga 1, di Stadion Manahan Solo, Jawa Tengah, Rabu (27/10/2021).

Yaitu, PSS Sleman dipastikan tidak bisa diperkuat dua nama pemain.

Mereka adalah Ega Rizky dan Saddam Emiruddin Gaffar.

Baca Juga: Yang Jadi Juara Jangan Sampai Lepas, Yamaha Ingin Segel Fabio Quartararo Lebih Lama

Untuk Saddam Emiruddin Gaffar, ia sempat dimainkan di dua laga terakhir PSS Sleman, saat melawan Barito Putera dan Persib Bandung.

Sebelumnya, Saddam Emiruddin harus menepi selama beberapa waktu karena cedera.

"Dari kondisi pemain, ada beberapa yang absen, mungkin besok seperti Ega Rizky, dan Saddam," ucap Dejan Antonic.

Baca Juga: Beda Kasta, Bhayangkara FC tetap Waspadai Kebangkitan Borneo FC

"Itu dua pemain (Ega Rizky dan Saddam) yang pasti enggak masuk di line up, karena ada yang cedera," tutur pelatih asal Serbia itu.

Sementara untuk dua nama lain yang tidak disebutkan identitasnya masih menunggu kabar terbaru dari tim dokter.

"Dan ada dua lagi, kami masih nunggu kabar dari dokter, besok siang," tutur mantan pemain Borneo FC itu.

Baca Juga: Mario Aji Terus Belajar, Tambah Pengalaman untuk Hadapi Moto3 Algarve

"Kami akan lihat kondisi dari dua pemain yang sampai sekarang, kami bisa bilang 70:30, bisa main atau enggak."

"Semoga anak-anak bisa recovery bagus untuk laga besok," sambung Dejan Antonic.

Dejan Antonic menambahkan, skuad PSS Sleman harus bekerja keras demi meraih hasil positif melawan Bali United.

Baca Juga: Sudah Lancar Belok ke Kanan, Marquez Yakin Melesat di Sisa Musim

Di laga sebelumnya, PSS Sleman takluk di tangan Persib Bandung dengan skor 4-2.

"Evaluasi dari game terakhir, kami ada banyak analisa, banyak bicara pemain," kata pelatih berusia 52 tahun itu dalam sesi jumpa pers, Selasa (26/10/2021).

"Semoga anak-anak lebih banyak kerja keras dan bagus untuk tim tim."

Baca Juga: Susunan Pemain PSM Makassar Vs Tira Persikabo - Perjuangan Laskar Padjadjaran Naik ke Papan Atas

"Dan kami bisa keluar dari masalah untuk result, semoga bisa lebih bagus sama-sama," tutup Dejan Antonic.

Adapun PSS Sleman saat ini menempati peringkat ke-14 klasemen dengan koleksi delapan poin.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
37
68
4
Juventus
37
68
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X