Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Cuma Dimainkan 25 Menit, Pernapasan Asnawi Mangkualam Dikeluhkan Pelatih Ansan Greeners

By Abdul Rohman - Minggu, 13 Maret 2022 | 09:30 WIB
Penampilan Asnawi Mangkualam saat membela Ansan Greeners yang kalah 1-2 dari tim Kasta Keempat, Pyeongchang United di putaran kedua Piala FA Korea Selatab, Rabu (9/3/2022).
NAVER TV
Penampilan Asnawi Mangkualam saat membela Ansan Greeners yang kalah 1-2 dari tim Kasta Keempat, Pyeongchang United di putaran kedua Piala FA Korea Selatab, Rabu (9/3/2022).

"Jadi kami mengalami kesulitan di masa itu,” sambung Cho Min-kook seperti dilansir dari Sports-G.

Sejatinya, Cho berencana memainkan Asnawi Mangkualam di sektor penyerang pada laga ini.

Baca Juga: Menang, Petarung Eagle FC Kirim Permintaan Konyol kepada Donald Trump

Akan tetapi, mantan pemain PSM Makassar itu nampak berhasrat main sebagai bek kanan.

"Dia memperlihatkan kepercayaan diri bisa bermain bagus di posisi yang dia tempati di tim nasional," tutur Cho.

"Sebagai pelatih, saya juga memberikan kesempatan kepada dia," ucapnya lagi.

Baca Juga: Hasil dan Klasemen Liga Italia - AC Milan Semakin Kokoh di Puncak, Juventus Pepet Napoli dan Inter Milan

Ke depan, Min-kook akan melihat situasi untuk merotasi posisi bermain Asnawi Mangkualam.

"Dia merasakannya sendiri hari ini, jadi saya kira dia perlu mempertimbangkan hal itu lagi," kata Cho Min-kook.

"Selain itu, pemain lawan juga sudah mengetahui kelemahan dan agresivitas Asnawi. Bagian ini ke depannya akan ditingkatkan lagi," tutupnya.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sports-g.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
37
86
2
Man City
36
85
3
Liverpool
37
79
4
Aston Villa
37
68
5
Tottenham
36
63
6
Newcastle
36
57
7
Chelsea
36
57
8
Man United
36
54
9
West Ham
37
52
10
Brighton
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
35
90
2
Barcelona
35
76
3
Girona
35
75
4
Atlético Madrid
35
70
5
Athletic Club
35
62
6
Real Betis
35
55
7
Real Sociedad
35
54
8
Valencia
35
48
9
Villarreal
35
48
10
Getafe
35
43
Klub
D
P
1
Inter
36
92
2
Milan
36
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
35
63
6
Roma
36
60
7
Lazio
36
59
8
Napoli
36
51
9
Fiorentina
34
50
10
Torino
36
50
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X