Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Lalui 6 Laga Tanpa Kekalahan, Tokyo Verdy Bercokol di 3 Besar Klasemen

By Abdul Rohman - Minggu, 27 Maret 2022 | 08:45 WIB
Pratama Arhan sedang melakukan latihan bersama tim Tokyo Verdy.
TOKYO VERDY
Pratama Arhan sedang melakukan latihan bersama tim Tokyo Verdy.

BOLASPORT.COM - Klub Pratama Arhan, Tokyo Verdy, memulai J-League 2 2022 dengan baik.

Sejauh ini, Tokyo Verdy belum pernah menelan kekalahan.

Dari enam pertandingan, Tokyo Verdy mencatatkan tiga kemenangan dan tiga kali imbang.

Baca Juga: Daripada Erik ten Hag dan Mauricio Pochettino, Man United Lebih Baik Rekrut Antonio Conte

Tokyo Verdy menang atas Tochigi FC (3-0), Thespakusatsu Gunma (0-1), dan Machida Zelvia (2-1).

Mereka imbang melawan V-Varen Nagasaki (1-1), Tokushima Vortis (1-1), dan Montedio Yamagata (3-3).

Berkat hasil tersebut, Tokyo Verdy untuk sementara menduduki urutan ketiga klasemen dengan koleksi 12 poin.

Baca Juga: Lebih Utamakan Kepentingan Barcelona, Joan Laporta Hanya Ingin Rekrut Pemain yang Siap Mengabdi

Tokyo Verdy terpaut empat poin dari Yokohama FC yang menghuni posisi puncak.

Sementara itu, Pratama Arhan nampak harus bersabar untuk bisa mencatatkan laga debut bersama Tokyo Verdy.

Nama Pratama Arhan belum masuk dalam daftar susunan pemain pada pertandingan terakhir yang dimainkan Tokyo Verdy melawan Montedio Yamagata, Sabtu (26/3/2022).

Baca Juga: Beda dengan Lionel Messi, Angel Di Maria Putuskan Pensiun dari Argentina Usai Piala Dunia 2022

Pratama Arhan baru bergabung latihan dengan skuad Tokyo Verdy belum lama ini.

Pratama Arhan sendiri tiba di Jepang pada Kamis (17/3/2022).

Setelah itu, pemain kelahiran Blora, Jawa Tengah, tersebut harus menjalani aturan karantina yang diterapkan Oemerintah Jepang.

Baca Juga: Bicara soal Transfer Erling Haaland, Joan Laporta Sebut 1 Syarat Pemain yang Bisa Gabung Barcelona

Pratama Arhan berpeluang diturunkan Tokyo Verdy pada pekan ketujuh J-League 2 2022.

Dia boleh jadi bisa dimainkan menghadapi FC Ryukyu, Rabu (30/3/2022).

Lebih lanjut, Pratama Arhan dikontrak klub yang dibesut Takafumi Hori itu selama dua musim.

Baca Juga: Hasil Lengkap Uji Coba - Duo Chelsea Borong Gol Jerman, Eriksen Cetak Gol 287 Hari Pasca-Tragedi

Di Tokyo Verdy, pemain timnas Indonesia tersebut akan mengenakan nomor punggung 38.

Tokyo Verdy mendatangkan Pratama Arhan dari PSIS Semarang tanpa biaya transfer.

Padahal, Pratama Arhan masih memiliki kontrak dengan PSIS Semarang sampai akhir 2022.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
37
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
37
57
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X