Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Ujian bagi Nil Maizar Padukan Kombinasi Wajah Lama dan Baru di Skuad Dewa United

By Abdul Rohman - Rabu, 27 April 2022 | 07:45 WIB
Pelatih Dewa United, Nil Maizar, saat memberikan intruksi kepada para pemainnya di Lapangan Luar Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 6 April 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Dewa United, Nil Maizar, saat memberikan intruksi kepada para pemainnya di Lapangan Luar Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Banten, 6 April 2022.

BOLASPORT.COM - Pelatih Nil Maizar mempunyai tugas untuk bisa mengombinasikan wajah lama dan baru yang menghuni skuad Dewa United.

Tugas ini pun menjadi ujian tersendiri bagi Nil Maizar.

Sejauh ini, Dewa United telah mendatangkan enam pemain baru.

Baca Juga: Bakal Gabung Real Madrid, Jorginho akan Rindukan Antonio Ruediger

Mereka adalah Sugeng Efendi, Miftah Anwar Sani, Dias Angga Putra, Asep Berlian, Ichsan Kurniawan, dan Muhammad Natshir.

Sementara terdapat 12 nama pemain lama Dewa United musim lalu yang dipertahankan.

Di antaranya Rangga Muslim, Gufron Al Maruf, Rishadi Fauzi, dan Jajang Sukmara.

Baca Juga: Vinicius Pamer Skill, Kolongin Sesepuh Man City, Cetak Gol Solo Run dari Setengah Lapangan

"Kami harus bisa menggabungkan pemain baru dan lama," kata Nil Maizar.

"Dengan begitu tim ini nantinya bisa bersaing pada kompetisi Liga 1 2022-2023," sambung mantan pelatih Sriwijaya FC itu.

Nil Maizar pun berharap banyak dengan kehadiran pemain-pemain baru yang digaet Dewa United.

Baca Juga: Jadwal Kejuaraan Asia 2022 - Chico Hadapi Momota, 11 Wakil Indonesia Berlaga

Mereka diharapkan bisa menambah kekuatan tim.

"Tentunya kami harus yakin bila pemain-pemain baru yang didatangkan bisa meningkatkan kualitas tim ini," ucap mantan pelatih Semen Padang FC itu.

"Tetapi, kami juga tidak bisa mengabaikan pemain yang sudah lebih dulu bergabung," tutup Nil Maizar.

Baca Juga: Tampil Dominan Atas Real Madrid, Man City Unggul Tipis di Babak Pertama

Adapun Dewa United sudah mulai menggeber persiapan tim dalam menatap Liga 1 2022-2023.

Agenda latihan Dewa United digelar sejak awal April 2022.

Liga 1 2022-2023 dijadwalkan melakukan kick-off pada 27 Juli mendatang.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
37
94
2
Barcelona
37
82
3
Girona
37
78
4
Atlético Madrid
37
73
5
Athletic Club
37
65
6
Real Sociedad
37
60
7
Real Betis
37
56
8
Villarreal
37
52
9
Valencia
37
48
10
Alavés
37
45
Klub
D
P
1
Inter
37
93
2
Milan
37
74
3
Bologna
36
67
4
Juventus
36
67
5
Atalanta
36
66
6
Roma
37
63
7
Lazio
37
60
8
Fiorentina
36
54
9
Torino
37
53
10
Napoli
37
52
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X