Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Max Biaggi Anggap Maverick Vinales Punya Peran untuk Gelar Juara MotoGP 2022

By Fauzi Handoko Arif - Rabu, 29 Juni 2022 | 16:30 WIB
Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales,ketika tampil pada MotoGP Prancis 2022 di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Minggu (15/5/2022).
DOK. MOTOGP.COM
Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales,ketika tampil pada MotoGP Prancis 2022 di Sirkuit Bugatti, Le Mans, Minggu (15/5/2022).

"Ketika dia datang, dia sudah menunjukkan potensinya."

"Tentunya lebih baik mempunyai dia bersama kami ketimbang dia melawan kami."

"Dia mempunyai hubungan yang baik dengan Aleix. Dia pasti akan menjadi rekan untuk akhir musim, bahkan dengan satu poin bisa membuat pembeda."

"Pada situasi ini lebih baik mempunyai rekan yang kuat seperti Maverick," katanya menambahkan.

Setelah sukses merebut podium untuk pertama kalinya di Aprilia, Vinales membuat sebuah pengakuan mengejutkan.

Pembalap 27 tahun itu berencana untuk melakukan team order di Aprilia, sesuatu yang tidak pernah dilakukannya sebelum gabung tim Noale tersebut.

Guna team order tersebut adalah untuk menyukseskan misi Aleix Espargaro menjadi juara dunia MotoGP 2022.

Baca Juga: Podium Tak Bikin Vinales Lupa Diri, Siap Bantu Rekan Setim Buru Gelar MotoGP

Bos dan Kru tim Aprilia sedang merayakan selebarasi bersama Maverick Vinales dan Aleix Espargaro di parc-ferme pada MotoGP Belanda 2022.
Dok MotoGP.com
Bos dan Kru tim Aprilia sedang merayakan selebarasi bersama Maverick Vinales dan Aleix Espargaro di parc-ferme pada MotoGP Belanda 2022.

Pasalnya, Aleix Espargaro menjadi pembalap yang paling berpotensi besar merebut gelar MotoGP 2022.


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
35
82
3
Liverpool
36
78
4
Aston Villa
36
67
5
Tottenham
35
60
6
Newcastle
35
56
7
Chelsea
35
54
8
Man United
34
54
9
West Ham
36
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Girona
34
74
3
Barcelona
34
73
4
Atlético Madrid
34
67
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
34
52
8
Valencia
34
47
9
Villarreal
34
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
35
89
2
Milan
35
71
3
Juventus
35
66
4
Bologna
35
64
5
Roma
35
60
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
35
56
8
Fiorentina
34
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X