Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Termasuk Lord Braithwaite dan 2 Jebolan La Masia, 4 Pemain Diminta Angkat Kaki dari Barcelona

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Jumat, 1 Juli 2022 | 06:20 WIB
Aksi Martin Braithwaite dalam pertandingan Barcelona.
TWITTER.COM/BARCACENTRE
Aksi Martin Braithwaite dalam pertandingan Barcelona.

Penampilan Puig paling kentara datang dalam empat pertandingan terakhir Liga Spanyol melawan Real Betis, Celta Vigo, Getafe dan Villarreal.

Pemain asal Spanyol itu berada di urutan teratas untuk pergi dari Barcelona seiring kehadiran Franck Kessie yang juga sama-sama beroperasi di lini tengah.

Sementara itu, Samuel Umtiti hanya bermain sekali untuk Barcelona musim lalu dengan melawan Osasuna di Liga Spanyol pada bulan Desember tahun lalu.

Bek asal Prancis tersebut telah lama masuk dalam daftar jual El Barca akibat riwayat cedera panjang dan penuruan performanya meski kontraknya diperpanjang hingga Juni 2026 dengan pemangkasan gaji.

Baca Juga: Sempat bakal Gabung AC Milan, Sven Botman Ungkap Alasan Lebih Pilih Newcastle United

Adapun Martin Braithwaite juga dilaporkan telah diminta pergi dari Camp Nou meski sang pemain telah berjuang untuk sembuh dari cedera lutut pada paruh kedua musim lalu.

Pemain berjulukan Lord tersebut telah membuat 56 penampilan untuk Barcelona di segala kompetisi sejak kedatangannya pada Februari 2020.

Total telah tercipta 10 gol dan lima assist yang dihasilkan oleh Braithwaite.

Selain keempat pemain tersebut, satu pemain lagi dipastikan akan segera meninggalkan Barcelona dalam waktu dekat.

Kompatriot Umtiti, Clement Lenglet, dikabarkan telah sepakat untuk pindah ke Liga Inggris guna bergabung dengan Tottenham Hotspur.

Menurut kabar yang beredar, Tottenham Hotspur tidak menginginkan kepindahan permanen melainkan hanya mau meminjam Clement Lenglet selama satu musim penuh di kampanye musim 2022-2023.


Editor : Bonifasius Anggit Putra Pratama
Sumber : Mundo Deportivo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
36
83
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
34
60
6
Newcastle
35
56
7
Man United
34
54
8
Chelsea
34
51
9
West Ham
35
49
10
Bournemouth
36
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
34
87
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
34
61
6
Real Sociedad
34
54
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
34
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
35
64
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
35
47
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X