Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Hasil Malaysia Open 2022 - Perjalanan Shesar Dihentikan Cedera

By Wahid Fahrur Annas - Jumat, 1 Juli 2022 | 19:55 WIB
Tunggal putra tanah air, Shesar Hiren Rhustavito, saat tampil melawan Lee Zii Jia (Malaysia) pada babak 16 besar Malaysia Open 2022 di Axiata Arena, 30 Juni 2022.
PBSI
Tunggal putra tanah air, Shesar Hiren Rhustavito, saat tampil melawan Lee Zii Jia (Malaysia) pada babak 16 besar Malaysia Open 2022 di Axiata Arena, 30 Juni 2022.

BOLASPORT.COM - Laga perempat final Malaysia Open 2022 berakhir menyakitkan bagi tunggal putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito.

Shesar Hiren Rhustavito berhadapan dengan mantan pemain nomor satu dunia, Kento Momota (Jepang).

Bermain di Axiata Arena, Kuala Lumpur, Malaysia, Jumat (1/7/2022), Shesar Hiren Rhustavito harus merelakan tiket semifinal diberikan cuma-cuma untuk Momota saat ia mengalami cedera di tengah laga.

Dengan demikian, tunggal putra Indonesia hanya menyisakan Jonatan Christie pada babak empat besar Malaysia Open 2022.

Baca Juga: Malaysia Open 2022 - Duo Menara Reborn Kocar-kacir, Tuan Rumah Bisa Booking 1 Slot di Final

Pada gim pertama, laga berjalan ketat setelah kedua pemain sama-sama menunjukan permainan yang apik.

Shesar sempat menempel Momota dengan skor 3-4 sebelum tertinggal lima angka, 3-8.

Permainan cepat Momota yang diakhiri smes-smes keras sangat membuat Shesar kewalahan hingga harus tertinggal jauh dengan skor 4-11 pada interval gim kesatu.

Pada gim kedua, Shesar sempat membuat Momota sampai tersungkur usai netting menyilangnya yang sangat tipis melewati bibir net.

Namun sesaat itu, Shesar terjatuh karena mengalami sakit pada kaki kirinya.

Laga pun harus terhenti sementara, terlihat kesakitan, Shesar akhirnya memutuskan untuk mundur dan memberikan kemenangan untuk Momota saat laga baru berjalan 10 menit dengan skor 6-13.

Baca Juga: Hasil Malaysia Open 2022 - Bikin Panik Axelsen, Anthony Belum Berhasil Putus Rekor Buruk


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Arsenal
35
80
2
Man City
34
79
3
Liverpool
35
75
4
Aston Villa
35
67
5
Tottenham
33
60
6
Man United
34
54
7
Newcastle
34
53
8
West Ham
35
49
9
Chelsea
33
48
10
Bournemouth
35
48
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
33
84
2
Barcelona
33
73
3
Girona
33
71
4
Atlético Madrid
33
64
5
Athletic Club
33
58
6
Real Sociedad
33
51
7
Real Betis
33
49
8
Valencia
33
47
9
Villarreal
33
45
10
Getafe
33
43
Klub
D
P
1
Inter
34
89
2
Milan
34
70
3
Juventus
34
65
4
Bologna
34
63
5
Roma
34
59
6
Atalanta
33
57
7
Lazio
34
55
8
Fiorentina
33
50
9
Napoli
34
50
10
Torino
34
46
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X