Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Oknum Suporter Persib Dituding Lempar Batu ke Skuad Bali United

By Alif Mardiansyah - Rabu, 24 Agustus 2022 | 08:45 WIB
Sejumlah pemain Bali United mendapatkan pengawalan ketat dari kepolisian saat keluar dari Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Sejumlah pemain Bali United mendapatkan pengawalan ketat dari kepolisian saat keluar dari Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.

BOLASPORT.COM - Tidak disangka-sangka ternyata ada oknum fan Persib Bandung yang melempar batu ke skuat Bali United.

Kejadian mengejutkan tersebut diduga terjadi ketika pertandingan pekan keenam Liga 1 2022 antara Persib Bandung versus Bali United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, 23 Agustus 2022.

Dalam duelnya, Bali United mampu menang 3-2 atas Persib Bandung.

Gol kemenangan Bali United yang bersarang di gawan Persib Bandung dibuat oleh Privat Mbarga pada menit ke-25, Ilija Spasojevic (45'), dan Muhammad Rachmat (81').

Sedangkan Persib sempat berusaha mengejar ketertinggalan.

Namun, tim dengan julukan Maung Bandung tersebut hanya mampu menciptakan dua gol.

Baca Juga: Tak Ada Bek Kanan Kidal di Dunia Ini, Kecuali Fenomena Frengky Deaner di Persija Jakarta

Dua gol itu dibikin melalui David da Silva (63'penalti) serta Erwin Ramdani (89').

Setelah Bali United berhasil mengunci kemenangannya 3-2 atas Persib Bandung, ada kejadian yang cukup menarik.

Kejadian tersebut yakni skuad Bali United sulit untuk keluar dari lapangan karena ada sejumlah suporter Persib yang meluapkan kekecewaannya di tribun.

Baca Juga: Hasil Sidang Komdis PSSI Buat Arema FC Dapat Denda Terbanyak, Persebaya Surabaya di Tempat Kedua

Seusai laga berakhir, Bali United sempat tertahan di lapangan kurang lebih 20 menit di lapangan.

Bahkan, ada oknum fan Persib yang berusaha melempar barang ke arah Bali United.

Secara mengejutkan, Stefano Cugurra alias Teco selaku pelatih Bali United menyebut kalau pihaknya dilempar batu oleh oknum pendukung Persib Bandung dari tribun.

Baca Juga: Rasiman Bongkar Instruksi ke Pemain Persis Solo Usai Menang atas Madura United Walau Cuma Latihan Dua Hari

Alhasil, Bali United mendapatkan pengawalan ketat dari kepolisian saat hendak keluar stadion.

Teco pun mengucapkan terima kasih kepada kepolisian atas pertolongannya.

"Waktu pertama kami ingin keluar, mereka (oknum fan Persib) lempar batu ke kami," kata Stefano Cugurra kepada awak media termasuk BolaSport.com, 23 Agustus 2022.

Baca Juga: Permasalahan Persija Sudah Selesai, Thomas Doll Yakin Menang Lawan Persita

"Kami harus terima kasih kepada polisi yang bantu kami keluar," kata Teco.

Lebih lanjut, Stefano Cugurra menyampaikan pesan penting setelah kejadian yang diderita Bali United tersebut.

Teco menjelaskan kalau Bali United respect kepada Persib dan suporternya.

Baca Juga: Thomas Doll Minta Pemain Persija Jakarta Bermain Cerdas

Juru taktik asal Brasil tersebut menyebut Bali United datang ke stadion itu layaknya profesional hanya niat untuk bertanding.

"Jadi, sekali lagi sebagai pelatih dan pemain ini kami adalah orang professional," tutur Stefano Cugurra.

"Kami datang hanya untuk kerja keras untuk tim kami dan kami pasti respect dengan tim lawan dan suporternya," kata eco.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
38
91
2
Arsenal
38
89
3
Liverpool
38
82
4
Aston Villa
38
68
5
Tottenham
38
66
6
Chelsea
38
63
7
Newcastle
38
60
8
Man United
38
60
9
West Ham
38
52
10
Crystal Palace
38
49
Klub
D
P
1
Borneo
32
70
2
Persib
32
59
3
Bali United
33
58
4
Madura United
32
53
5
PSIS Semarang
32
50
6
Dewa United
32
50
7
Persik
33
48
8
Persis
32
47
9
Barito Putera
32
43
10
Persija Jakarta
32
42
Klub
D
P
1
Real Madrid
38
95
2
Barcelona
38
85
3
Girona
38
81
4
Atlético Madrid
38
76
5
Athletic Club
38
68
6
Real Sociedad
38
60
7
Real Betis
38
57
8
Villarreal
38
53
9
Valencia
38
49
10
Alavés
38
46
Klub
D
P
1
Inter
38
94
2
Milan
38
75
3
Juventus
38
71
4
Atalanta
38
69
5
Bologna
38
68
6
Roma
38
63
7
Lazio
38
61
8
Fiorentina
38
60
9
Torino
38
53
10
Napoli
38
53
Pos
Pembalap
Poin
1
F. Bagnaia
467
2
J. Martin
428
3
M. Bezzecchi
329
4
B. Binder
293
5
J. Zarco
225
6
A. Espargaro
206
7
M. Viñales
204
8
L. Marini
201
9
A. Marquez
177
10
F. Quartararo
172
Close Ads X